Italia Berharap Kalahkan Spanyol seperti di Euro 2016
Editor Bolanet | 5 Oktober 2016 01:50
Ketika bentrok di Prancis, Italia mampu menang atas Spanyol dengan skor 2-0 dan menyingkirkan pasukan Vicente del Bosque di babak 16 besar.
Setelah kejuaraan Eropa, Italia dan Spanyol sama-sama sudah ganti pelatih. Namun Bonucci berharap kemenangan Italia atas Spanyol sebelumnya bisa menjadi motivasi untuk menjalani pertandingan nanti.
Ketika saya teringat Paris, saya jadi semangat. Kenangan ini sungguh membangkitkan saya karena kami bisa mengalahkan tim terkuat di dunia, meskipun pada saat itu mereka tidak dalam kondisi fisik yang terbaik, ucap Bonucci jelang pertandingan seperti dilansir Soccerway.
Saya berharap bisa membawa semangat ini dan semua rekan saya di timnas merasakan hal yang sama. Jika demikian, maka kami akan memasuki lapangan dengan penuh kesadaran, kerendahan diri yang tepat dan niat yang bagus, lanjut bek Juventus tersebut. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Italia Pilih Merendah Jelang Lawan Spanyol
Piala Dunia 4 Oktober 2016, 21:19 -
Ini Alasan Laporte Acuhkan Spanyol Demi Prancis
Piala Dunia 4 Oktober 2016, 19:20 -
Fabregas Dicoret Gara-gara Real Madrid?
Piala Dunia 4 Oktober 2016, 15:27 -
Costa Dukung Fabregas Balikkan Keadaan di Chelsea
Liga Inggris 4 Oktober 2016, 11:04 -
Callejon Girang Dipanggil Kembali ke Timnas Spanyol
Piala Dunia 4 Oktober 2016, 10:52
LATEST UPDATE
-
Tuchel Evaluasi Rashford dan Foden: Mereka Tahu Saya Menghargai Usaha
Piala Dunia 24 Maret 2025, 12:15 -
Jadi Obsesi Deco, Barcelona Kepincut Bek Kanan AS Monaco
Liga Spanyol 24 Maret 2025, 12:15 -
Chelsea Harus Bayar 5 Juta Pounds ke MU Jika Batalkan Transfer Jadon Sancho
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:00 -
Perburuan Victor Osimhen: Juventus, PSG, dan MU Berebut Striker Napoli
Liga Italia 24 Maret 2025, 11:45 -
3 Pemain Bahrain yang Pernah Bikin Gol ke Gawang Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 11:20
LATEST EDITORIAL
-
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12