Insigne, Nomor 10 Italia di Santiago Bernabeu
Gia Yuda Pradana | 2 September 2017 09:44
Bola.net - - Italia akan melawan Spanyol di Santiago Bernabeu dalam lanjutan kualifikasi Piala Dunia 2018 zona Eropa, Minggu (03/9). Penyerang sayap Napoli Lorenzo Insigne akan memakai nomor 10 Azzurri di laga ini.
Insigne punya kenangan manis di Bernabeu. Musim lalu, dia mencetak gol indah dari jarak jauh ketika melawan Real Madrid di Liga Champions.
Dilansir Football Italia, Insigne akan memakai nomor 10 Italia saat melawan Spanyol nanti. Sementara itu, Andrea Belotti nomor 9, Ciro Immobile nomor 11, dan Leonardo Spinazzola nomor 7.
Berikut daftar lengkapnya.
1 Gianluigi Buffon (Juventus), 12 Gianluigi Donnarumma (Milan), 21 Mattia Perin (Genoa).
13 Davide Astori (Fiorentina), 15 Andrea Barzagli (Juventus), 19 Leonardo Bonucci (Milan), 2 Andrea Conti (Milan), 3 Danilo D'Ambrosio (Inter), 4 Matteo Darmian (Manchester United), 5 Daniele Rugani (Juventus), 7 Leonardo Spinazzola (Atalanta).
16 Daniele De Rossi (Roma), 18 Marco Parolo (Lazio), 14 Lorenzo Pellegrini (Roma), 8 Marco Verratti (PSG).
20 Federico Bernardeschi (Juventus), 6 Antonio Candreva (Inter), 22 Stephan El Shaarawy (Roma), 10 Lorenzo Insigne (Napoli).
9 Andrea Belotti (Torino), 17 Eder Citadin Martins (Inter), 23 Manolo Gabbiadini (Southampton), 11 Ciro Immobile (Lazio).
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bernabeu, Jangan Cemooh Gerard Pique
Piala Dunia 1 September 2017, 23:38 -
Lopetegui Tak Ingin Spanyol Imbang Lawan Italia Lagi
Piala Dunia 1 September 2017, 23:07 -
Rusia Bukan Piala Dunia Terakhir Sergio Ramos
Piala Dunia 1 September 2017, 22:35 -
Insigne Datang ke Bernabeu untuk Menang
Piala Dunia 1 September 2017, 17:04 -
De Rossi: Lawan Spanyol Seperti Final
Piala Dunia 31 Agustus 2017, 23:07
LATEST UPDATE
-
Reaksi Bijak Marselino Ferdinan Usai Timnas Indonesia Dipermak Australia 1-5
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:18 -
Vinicius, Raphinha, Rodrygo: Perburuan Bintang Baru Brasil Pasca Neymar
Amerika Latin 21 Maret 2025, 06:34 -
Italia Ukir Rekor Buruk Usai Kalah dari Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:22 -
Italia Kesulitan Hadapi Bola Udara Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:04 -
Man of the Match Italia vs Jerman: Joshua Kimmich
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:01 -
Man of the Match Belanda vs Spanyol: Jeremie Frimpong
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:55 -
Calafiori Cedera, Italia dan Arsenal Dibayangi Kekhawatiran
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40