Iniesta Prihatin Messi Gagal Juara Dunia

Editor Bolanet | 17 Februari 2015 11:20
Iniesta Prihatin Messi Gagal Juara Dunia
Lionel Messi (c) AFP
- Andres Iniesta mengaku prihatin dengan kegagalan yang dialami oleh Lionel Messi di Piala Dunia 2014 silam.

Pemain itu berhasil membawa menembus laga final. Namun mereka gagal menaklukkan , yang akhirnya menang lewat gol tunggal Mario Gotze di waktu tambahan.

Sangat disayangkan Messi tidak bisa merengkuh trofi tersebut. Ada kemiripan antara final yang ia mainkan dengan final antara Spanyol dan Belanda di tahun 2010. Ada beberapa peluang emas yang gagal diselesaikan dan gol kemenangan datang di waktu ekstra, tutur Iniesta pada FIFA.

Namun jujur, Jerman memang menjalani turnamen dengan baik, pungkasnya. [initial]


 (fifa/rer)