Inggris Jajal Skotlandia Minus Ashley Young
Editor Bolanet | 12 Agustus 2013 11:12
Asosiasi Sepak Bola Inggris (FA) menyatakan, Young, yang tidak hadir ketika Manchester United memenangi turnamen Community Shield lawan Wigan Athletic, Minggu, tidak siap untuk turun lapangan lawan Skotlandia di Wembley.
Setelah diadakan diskusi antara staf medis Inggris dan tim medis klub, dinyatakan bahwa Young sedang tidak prima untuk melawan Skotlandia Rabu, demikian pernyataan yang dikeluarkan FA.
Inggris akan bertanding lawan Skotlandia untuk pertama kalinya sejak 1999. Laga persahabatan ini merupakan rangkaian peringatan ulang tahun ke-150 FA di tahun 2013 ini.[initial] (reu/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usai Community Shield, RVP Targetkan Trofi EPL
Liga Inggris 11 Agustus 2013, 23:45 -
Highlights Community Shield: United 2-0 Wigan
Open Play 11 Agustus 2013, 22:51 -
Review: Community Shield Trofi Perdana United
Liga Inggris 11 Agustus 2013, 22:08 -
Cedera, Fabregas Tarik Diri Dari Timnas Spanyol
Liga Spanyol 11 Agustus 2013, 21:00 -
'Bertahan di United, Rooney Bisa Jadi Legenda'
Liga Inggris 11 Agustus 2013, 19:00
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39