Immobile Senang Bisa Berguna Untuk Italia
Editor Bolanet | 7 Oktober 2016 12:15
Immobile memang tampil apik pada pertandingan itu. Masuk menggantikan Graziano Pelle di awal-awal babak kedua, penyerang Lazio tersebut mampu menjawab kepercayaan Giampiero Ventura lewat penampilan apik.
Usai pertandingan tersebut, Immobile pun mengaku senang dengan performanya dan ia katakan bahwa gol saat melawan Israel di pertandingan pertama membantunya mendapatkan kepercayaan diri.
Kami berjuang kembali dan meraih poin yang layak. Saya senang telah memberikan dampak, saya tahu pelatih memiliki banyak keyakinan pada saya dan itu membuat saya benar-benar terbakar,
Gol di Israel juga mendorong kepercayaan diri saya dan saya datang ke sini ingin memberikan kontribusi saya ke skuat Italia, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hadapi Italia di Turin, Spanyol Tak Gentar
Piala Dunia 6 Oktober 2016, 22:35 -
Kiper Napoli Ini Yakin Spanyol Akan Kalahkan Italia
Piala Dunia 6 Oktober 2016, 16:00 -
100-Cap Honour, De Rossi Dengan Seragam Azzurri
Open Play 6 Oktober 2016, 12:53 -
Buffon: Italia Tak Boleh Arogan
Piala Dunia 6 Oktober 2016, 12:00 -
Buffon: Pintu Italia Terbuka Untuk Balotelli
Piala Dunia 6 Oktober 2016, 11:15
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39