Hujan Deras Batalkan Laga di Warsawa
Editor Bolanet | 17 Oktober 2012 03:35
Lapangan Kazimierz Gorski Stadium digenangi air dan kick-off yang sejatinya dimulai Rabu (17/10) pukul 02:00 WIB tak bisa dilaksanakan. Laga tunda diputuskan digelar Rabu (17/10) pukul 23:00 WIB.
Hujan deras memang sudah diperkirakan. Namun pihak Polandia ternyata tidak menutup atap stadion.
Manajer Inggris Roy Hodgson mengaku kecewa, tapi menolak mengkritik ofisial stadion untuk keadaan tersebut.
Saya tidak bisa menjawabnya, kata Hodgson ketika ditanya ITV tentang atap yang tidak ditutup itu.
Maksud saya, Anda seharusnya bertanya kepada pihak Polandia jika ingin tahu alasan mereka tidak menutupnya, imbuh Hodgson.
Hodgson berharap kondisi lapangan bisa segera dipulihkan agar laga tunda dapat berjalan tanpa kendala. (sky/yt/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Data dan Fakta Kualifikasi PD 2014: Polandia vs Inggris
Piala Dunia 16 Oktober 2012, 16:20 -
Preview: Polandia vs Inggris, Jaga Rekor
Piala Dunia 16 Oktober 2012, 16:00 -
'Bocah Liverpool Pasti Berhasrat Bela Inggris'
Piala Dunia 16 Oktober 2012, 14:15 -
Joe Hart Disanjung Mantan Kiper Liverpool
Piala Dunia 16 Oktober 2012, 12:31 -
Jenkinson Putuskan Perkuat Timnas Inggris
Piala Dunia 16 Oktober 2012, 12:12
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39