Hodgson: Inggris Tak Butuh Terry
Editor Bolanet | 13 Februari 2014 12:35
Tak sedikit kalangan sepakbola Inggris meminta Hodgson untuk kembali menggunakan jasa Terry menjelang even akbar empat tahunan tersebut, setelah melihat performanya yang luar biasa bersama musim ini. Namun Hodgson menegaskan bahwa Timnas Inggris harus melupakan kehadiran eks kapten mereka itu dan melangkah dengan pemain generasi baru.
Kami sudah berhasil melalui babak kualifikasi (Piala Dunia) dan beberapa pertandingan persahabatan tanpa dirinya dan kami akan terus melakukan hal yang sama di masa depan, tutur Hodgson menurut laporan Metro.
Semenjak saat itu (Terry memutuskan mundur dari tim nasional) kami harus memanfaatkan pemain yang tersedia, yang bisa mewakili negara ini dengan baik, jadi kami akan terus melakukan hal itu, pungkasnya.
Bagaimana menurut kalian Bolaneters? Apakah tim nasional Inggris di masa depan memang sudah tidak membutuhkan sosok pemimpin seperti Terry? [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hodgson: Saya Tidak Akan Panggil Terry
Piala Dunia 12 Februari 2014, 23:45 -
Idamkan Costa, Mourinho Tawarkan Torres
Liga Inggris 12 Februari 2014, 23:29 -
Matic: Kami Akan Berikan Yang Terbaik
Liga Inggris 12 Februari 2014, 22:00 -
Hazard: Kontra West Brom Cukup Sulit
Liga Inggris 12 Februari 2014, 21:39 -
Spurs Incar Pemain Buruan Chelsea dan United
Liga Inggris 12 Februari 2014, 19:06
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39