Higuain: Kehormatan Bermain untuk Barcelona
Editor Bolanet | 16 Juni 2014 15:19
Laporan yang tengah berkembang di Spanyol menyebutkan bahwa pemain itu tengah diinginkan oleh Blaugrana sebagai bagian dari tim anyar yang akan diasuh oleh Luis Enrique musim depan.
Meski Napoli kemudian dengan cepat mengeluarkan pernyataan resmi untuk membantah isu tersebut, Higuain tidak menolak andai ia memang punya kesempatan untuk pindah ke Camp Nou.
Ya tentu saja. Saya senang bermain untuk tim nasional. Sudah jelas akan jadi kehormatan (bermain untuk Barcelona-red), namun saat ini saya hanya ingin fokus ke Piala Dunia, tutur Higuain menurut laporan EFE, tak lama usai Argentina menang 2-1 atas Bosnia (16/6).
Saya senang dengan ketertarikan Barca. Setiap pemain juga akan senang dengan hal tersebut, pungkasnya.
Higuain masuk sebagai pemain pengganti di laga yang digelar di stadion Maracana dini hari tadi. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
De Boer Yakin Fabregas Bakal Sukses di Chelsea
Liga Inggris 15 Juni 2014, 23:51 -
Liverpool Siapkan 27 Juta Pounds Untuk Sanchez
Liga Inggris 15 Juni 2014, 18:03 -
Cannavaro: Messi Tak Akan Samai Maradona Sebelum Juara Dunia
Piala Dunia 15 Juni 2014, 06:45 -
Barcelona Bakal Ladeni Tantangan Nice
Liga Spanyol 14 Juni 2014, 19:05 -
Barca Ikut-ikutan Bidik Lovren
Liga Spanyol 14 Juni 2014, 06:26
LATEST UPDATE
-
Thiago Motta Buka Suara Setelah Dipecat Juventus
Liga Italia 25 Maret 2025, 05:18 -
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23