Hierro: Spanyol Harus Bawa Diego Costa
Editor Bolanet | 30 Mei 2014 20:07
Striker Atletico Madrid itu memang tengah berjuang dengan waktu untuk memulihkan cedera hamstring yang dia derita. Bahkan sebelumnya, demi menunggu Costa, pelatih Vicente del Bosque sampai rela menunda mengumumkan skuat final.
Dan baru-baru ini Hierro juga memberikan pendapatnya tentang situasi Spanyol. Menurutnya, La Furia Roja tetap harus memperhitungkan nama Costa dalam skuat mereka.
Kehilangan pemain seperti Suarez, Costa atau Falcao akan menjadi pukulan besar. Mereka sangat penting bagi tim nasional mereka dan saya berharap semua bisa berpartisipasi di Piala Dunia, ungkapnya kepada AS.
Ini akan bagus bagi Piala Dunia. Striker adalah seniman di mana golnya bisa memutuskan hasil pertandingan, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fabregas: Spanyol Tak Takut Brasil
Piala Dunia 29 Mei 2014, 15:29 -
Scolari: Saya Sebenarnya Ingin Panggil Diego Costa
Piala Dunia 29 Mei 2014, 15:07 -
Presiden Madrid Yakin Spanyol Pertahankan Piala Dunia
Piala Dunia 29 Mei 2014, 14:50 -
Video: Iniesta Bintangi Iklan Es Krim Bernuansa Piala Dunia
Open Play 29 Mei 2014, 09:27 -
Di Maria: Argentina Butuh Keberuntungan, Seperti Spanyol
Piala Dunia 29 Mei 2014, 07:44
LATEST UPDATE
-
Italia Ukir Rekor Buruk Usai Kalah dari Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:22 -
Italia Kesulitan Hadapi Bola Udara Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:04 -
Man of the Match Italia vs Jerman: Joshua Kimmich
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:01 -
Man of the Match Belanda vs Spanyol: Jeremie Frimpong
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:55 -
Calafiori Cedera, Italia dan Arsenal Dibayangi Kekhawatiran
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:52 -
Man of the Match Denmark vs Portugal: Diogo Costa
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:41 -
Man of the Match Kroasia vs Prancis: Ivan Perisic
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:32 -
Link Live Streaming Peru vs Bolivia - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 05:30
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40