Hancurkan Spanyol, Robben Tak Mau Jemawa

Editor Bolanet | 14 Juni 2014 06:22
Hancurkan Spanyol, Robben Tak Mau Jemawa
Arjen Robben. (c) AFP
- Arjen Robben menegaskan bahwa tak dirinya mau jemawa atas kemenangan fantastis 5-1 kontra di Piala Dunia 2014. Kemenangan jelas akan menambah kepercayaan diri tim Oranye untuk menatap laga-laga selanjutnya.

Oleh karena itu Robben mengingatkan rekan-rekannya agar tetap berlatih keras guna menghadapi . Pasalnya ini baru awal turnamen dan perjalanan masih sangat panjang.

Kami harus tetap tenang. Kami harus memanfaatkan kemenangan ini dengan baik. Mungkin akan menambah kepercayaan diri tapi ini baru awal, ujar Robben kepada SporTV.

Kami terus berlatih dengan baik dan bekerja keras. Kami akan mempersiapkan diri untuk pertandingan selanjutnya melawan Australia. Hanya itu yang bisa kami lakukan,

Pada pertandingan yang digelar di Salvador itu, Robben memborong dua gol kemenangan timnya.[initial]

 (gl/ada)