Hancurkan Spanyol, Robben Tak Mau Jemawa
Editor Bolanet | 14 Juni 2014 06:22
- Arjen Robben menegaskan bahwa tak dirinya mau jemawa atas kemenangan fantastis 5-1 kontra di Piala Dunia 2014. Kemenangan jelas akan menambah kepercayaan diri tim Oranye untuk menatap laga-laga selanjutnya.
Oleh karena itu Robben mengingatkan rekan-rekannya agar tetap berlatih keras guna menghadapi . Pasalnya ini baru awal turnamen dan perjalanan masih sangat panjang.
Kami harus tetap tenang. Kami harus memanfaatkan kemenangan ini dengan baik. Mungkin akan menambah kepercayaan diri tapi ini baru awal, ujar Robben kepada SporTV.
Kami terus berlatih dengan baik dan bekerja keras. Kami akan mempersiapkan diri untuk pertandingan selanjutnya melawan Australia. Hanya itu yang bisa kami lakukan,
Pada pertandingan yang digelar di Salvador itu, Robben memborong dua gol kemenangan timnya.[initial]
(gl/ada)
Oleh karena itu Robben mengingatkan rekan-rekannya agar tetap berlatih keras guna menghadapi . Pasalnya ini baru awal turnamen dan perjalanan masih sangat panjang.
Kami harus tetap tenang. Kami harus memanfaatkan kemenangan ini dengan baik. Mungkin akan menambah kepercayaan diri tapi ini baru awal, ujar Robben kepada SporTV.
Kami terus berlatih dengan baik dan bekerja keras. Kami akan mempersiapkan diri untuk pertandingan selanjutnya melawan Australia. Hanya itu yang bisa kami lakukan,
Pada pertandingan yang digelar di Salvador itu, Robben memborong dua gol kemenangan timnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Reina: Emosi Costa Bukan Masalah
Piala Dunia 13 Juni 2014, 21:56 -
Reuni Berdarah Xabi Alonso dan De Jong
Bolatainment 13 Juni 2014, 21:16 -
Casillas: Momen 2010 Jadi Motivasi Spanyol
Piala Dunia 13 Juni 2014, 20:15 -
Van Gaal: Robben dan Van Persie Beri Belanda Dimensi Ekstra
Piala Dunia 13 Juni 2014, 18:05 -
Iniesta Percaya Neymar Bisa Atasi Tekanan
Piala Dunia 13 Juni 2014, 14:56
LATEST UPDATE
-
Dipermak Australia, Patrick Kluivert: Andai Penalti Kevin Diks Masuk....
Tim Nasional 20 Maret 2025, 21:31 -
Digeprek Australia, Patrick Kluivert Minta Timnas Indonesia Move On
Tim Nasional 20 Maret 2025, 21:22
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40