Giuseppe Rossi Girang Dipanggil Gli Azzurri
Editor Bolanet | 8 Oktober 2013 05:55
Setelah berjuang melawan cederanya selama (kurang-lebih) dua tahun, Rossi yang didatangkan La Viola dari mampu tampil impresif pada musim 2013-14. Ia bahkan telah mencetak lima gol di Serie A.
Rossi pun mengaku akan membayar kepercayaan Cesare Prandelli yang sudi memanggilnya kembali ke Timnas. Saya sangat bahagia serta bangga kembali dipanggil memperkuat Gli Azzurri. Saya sudah menantikan hari ini sejak lama, ujarnya kepada Football-Italia.
Saya berterima kasih sebesar-besarnya kepada Prandelli untuk pemanggilan ini. Saya pastikan untuk tampil sebaik mungkin guna membayar kepercayaannya, tandasnya. (foti/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Giuseppe Rossi dan Balzaretti Masuk Skuat Gli Azzurri
Piala Dunia 7 Oktober 2013, 03:45 -
Roma On Fire, Totti Tepis Kans Kembali ke Timnas
Liga Italia 7 Oktober 2013, 01:40 -
Capello Tegaskan Enggan Latih Italia
Piala Dunia 5 Oktober 2013, 21:15 -
Giuseppe Rossi Dambakan Azzurri
Liga Italia 5 Oktober 2013, 17:11 -
Siapakah Bek Tengah Terbaik Saat Ini di Mata Cannavaro?
Piala Dunia 26 September 2013, 08:05
LATEST UPDATE
-
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46 -
Menajamkan Taji Garuda: Perombakan Komposisi di Lini Depan Timnas Indonesia
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:39 -
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39