Gerrard Waspadai Ancaman Kuartet Uruguay
Editor Bolanet | 19 Juni 2014 11:53
- Skipper , Steven Gerrard, meminta timnya untuk mewaspadai kekuatan kuartet lini depan , yang terdiri dari Luis Suarez, Edinson Cavani, Gaston Ramirez, dan Diego Forlan, jelang laga kedua Grup D Piala Dunia 2014 (20/6).
Inggris kalah di laga perdana mereka di babak penyisihan grup dengan skor 1-2, kala menghadapi . Kini, tim asuhan Roy Hodgson wajib menang atas La Celeste jika masih ingin terus bertahan di Brasil.
Kami sedikit lega dengan kekuatan serangan yang kami tunjukkan di laga melawan Brasil, dan saya percaya kami akan menyebabkan masalah pada tim lawan, tutur Gerrard pada Sky Sports.
Namun bagi saya, kunci di pertandingan ini adalah bagaimana kami bertahan, karena Uruguay punya empat pemain depan yang kuat: Cavani, Suarez, Forlan, dan Ramirez. Mereka adalah pemain yang bisa melukai Inggris. Kami harus bisa bertahan dengan baik, pungkasnya. [initial]
(sky/rer)
Inggris kalah di laga perdana mereka di babak penyisihan grup dengan skor 1-2, kala menghadapi . Kini, tim asuhan Roy Hodgson wajib menang atas La Celeste jika masih ingin terus bertahan di Brasil.
Kami sedikit lega dengan kekuatan serangan yang kami tunjukkan di laga melawan Brasil, dan saya percaya kami akan menyebabkan masalah pada tim lawan, tutur Gerrard pada Sky Sports.
Namun bagi saya, kunci di pertandingan ini adalah bagaimana kami bertahan, karena Uruguay punya empat pemain depan yang kuat: Cavani, Suarez, Forlan, dan Ramirez. Mereka adalah pemain yang bisa melukai Inggris. Kami harus bisa bertahan dengan baik, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Uruguay Akan Perhatikan Gerrard
Piala Dunia 18 Juni 2014, 06:22 -
Gerrard: Inggris Bisa Repotkan Uruguay
Piala Dunia 16 Juni 2014, 14:50 -
Jadi Idola, De Rossi Sungkan Bertarung Lawan Gerrard
Piala Dunia 15 Juni 2014, 15:48 -
Gerrard: Inggris Sudah Berusaha Sekuat Tenaga
Piala Dunia 15 Juni 2014, 07:30 -
Gerrard Optimis Tatap Peluang Lolos Inggris
Piala Dunia 15 Juni 2014, 07:21
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39