Gagal Keren! Lemparan ke Dalam Pemain Iran Ini Kandas di Tengah Jalan
Richard Andreas | 21 Juni 2018 14:30
Bola.net - - Ada aksi unik di akhir laga Iran vs Spanyol (0-1) di Piala Dunia 2018 Rusia, Kamis (21/6) dini hari WIB. Pemain Iran, Milad Mohammadi gagal melakukan lemparan ke dalam yang seharusnya keren.
Kala itu Iran dalam kondisi tertinggal satu gol dan pertandingan sudah memasuki waktu tambahan. Mendapatkan lemparan ke dalam di dekat gawang Spanyol, Milad bermaksud untuk melepaskan long throw langsung ke kotak penalti.
Nahasnya, Milad sepertinya salah ancang-ancang karena tidak memperkirakan lebar lapangan. Lemparan yang seharusnya keren itu justru berakhir biasa saja.
Aksi seperti ini sering dilakukan oleh pemain-pemain Islandia yang memanfaatkan tinggi badan mereka. Lemparan jauh seperti ini memang biasanya langsung diarahkan ke kotak penalti lawan untuk disambut oleh penyerang-penyerang berpostur tinggi besar.
Pada akhirnya skor tak berubah 1-0 untuk kemenangan Spanyol. Saat ini baik Spanyol dan Portugal memiliki peluang yang sama untuk menjadi juara Grup B, meskipun Iran mungkin saja membuat kejutan di pertandingan terakhir.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
De Gea Blunder, Casillas: Itu Kesalahan Kecil
Piala Dunia 20 Juni 2018, 17:21 -
Karena Blunder, De Gea Pantas Dikritik
Piala Dunia 20 Juni 2018, 16:50 -
FOTO FANS: Portugal vs Spanyol
Open Play 20 Juni 2018, 15:51 -
Iran vs Spanyol, Iniesta Yakin Tidak Akan Mudah
Piala Dunia 20 Juni 2018, 10:34 -
Lopetegui Dipecat Spanyol, Iniesta Mengaku Tak Nyaman
Piala Dunia 20 Juni 2018, 10:20
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46 -
Harry Kane: Thomas Tuchel Jauh Berbeda dari Gareth Southgate
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:45 -
Timnas Indonesia dan Momentum yang Hilang
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39