Foto Rontgen Cedera Parah Neymar Beredar di Internet
Editor Bolanet | 24 Juli 2014 07:57
Neymar terpaksa mengakhiri petualangannya di Piala Dunia lebih awal ketika pemain Kolombia, Juan Zuniga, mengarahkan lutut kakinya pada sang pemain di laga perempat final Piala Dunia.
Foto yang Bolaneters saksikan di atas, sebagaimana dipublikasikan oleh Sport, menunjukkan adanya retak yang dengan amat jelas bisa dilihat di sisi kanan bawah.
Neymar sebelumnya sempat mengklaim bahwa ia bisa saja akan lumpuh seumur hidup andai retak tersebut terjadi beberapa inci lebih rendah.
Sejauh ini, Neymar sudah menjalani sesi pemulihan selama tiga pekan dan ia diperkirakan baru akan bisa bermain hingga enam atau delapan pekan mendatang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mathieu Senang Gabung Barcelona
Liga Spanyol 23 Juli 2014, 22:14 -
Aspas: Suarez Diperlakukan Seperti Pembunuh
Liga Spanyol 23 Juli 2014, 20:41 -
Barcelona Konfirmasi Kedatangan Jeremy Mathieu
Liga Spanyol 23 Juli 2014, 17:20 -
Mascherano: Hidup dan Mati Saya untuk Sepakbola
Liga Spanyol 23 Juli 2014, 15:34 -
Enrique & Ter Stegen Promosikan Trofi Joan Gamper
Open Play 23 Juli 2014, 13:58
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39