FIFA Ternyata Rasis?
Editor Bolanet | 10 Oktober 2013 14:29
Kepada The Telegraph, Triesman mengaku sempat mengalami perlakuan yang agak 'kurang menyenangkan' saat ia menghadiri sebuah rapat FIFA sebagai chairman FA. Ia merasa dirinya secara tidak langsung disebut sebagai 'satu-satunya Yahudi di dalam ruangan'
Bukan karena saya mencari-cari apakah isu anti-semit di sana. Namun karena ada seseorang yang mengeluarkan komentar yang dianggapnya lucu atau mungkin dimaksudkan untuk menghina, dan kemudian saya berpikir 'saya adalah satu-satunya orang di sini yang bisa menjadi objek atas ucapan tersebut.
Itu terjadi begitu saja. Saya pernah melihatnya terjadi pada orang kulit hitam ketika mereka melihat hanya ada satu orang berkulit hitam di dalam ruangan. Ketika itu terjadi anda merasa terganggu, pungkas Triesman.
Ini tentu cukup mengejutkan mengingat FIFA merupakan salah satu badan yang cukup getol mengusir rasisme dari luar sepakbola. Nampaknya memang sulit mengatasi masalah yang sudah mengakar lama seperti ini. (tele/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pengamat PSM: Panggilan FIFA Karena Nama Besar PSM
Bola Indonesia 15 September 2013, 13:56 -
PSM Siap Dipanggil FIFA untuk Dialog Tentang Pemain
Bola Indonesia 15 September 2013, 13:41 -
FIFA Segera Cairkan Dana Bantuan ke Indonesia
Bola Indonesia 5 September 2013, 19:15 -
Bola Indonesia 21 Agustus 2013, 16:41
-
Petinggi FA Dukung Piala Dunia Musim Dingin di Qatar
Piala Dunia 10 Agustus 2013, 14:50
LATEST UPDATE
-
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39