FIFA Singkapi Penjualan Alkohol di Stadion Piala Dunia
Editor Bolanet | 3 Juli 2014 01:09
Seperti dilansir oleh The New Zealand Herald, Brasil sebenarnya adalah salah satu negara yang menerapkan aturan larangan penjualan alkohol dalam stadion sejak 2003. Namun FIFA mencabut larangan penjualan tersebut karena salah satu sponsor Piala Dunia 2014 adalah salah satu merek bir terkenal.
FIFA juga bersikeras bahwa meminum bir di dalam stadion adalah tradisi Piala Dunia dan tidak dapat diganggu gugat. Namun dengan jumlah penjualan yang tidak terkontrol dan besarnya resiko yang dihasilkan membuat FIFA didesak untuk melakukan perubahan atas tradisi tersebut.
Jika kami menilai penjualan alkohol ini perlu dikontrol, maka kami akan mengontrolnya, kami tidak ingin mengancam jalannya pertandingan Piala Dunia, ujar Valcke menanggapi dampak pencabutan larangan penjualan alkohol di dalam stadion. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fakta & Statistik 16 Besar: Brasil 1-1 Chile
Piala Dunia 2 Juli 2014, 15:36 -
Lepas Stress, Neymar dkk Santai di Kolam Renang
Open Play 2 Juli 2014, 12:58 -
Valdes Bandingkan James Rodriguez dan Neymar
Piala Dunia 2 Juli 2014, 10:10 -
Fernandinho Minta Brasil Tak Lagi Emosional
Piala Dunia 2 Juli 2014, 09:50 -
Video: Tendangan David Luiz Hantam Kemaluan Maicon
Open Play 2 Juli 2014, 08:56
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39