Dybala: Aneh Rasanya Tidak Ada Italia di Piala Dunia
Dimas Ardi Prasetya | 15 November 2017 20:44
Bola.net - - Bomber Juventus Paulo Dybala mengaku Piala Dunia edisi tahun 2018 mendatang akan terasa janggal tanpa kehadiran timnas .
Tragedi besar menimpa persepakbolaan Italia. Sebab untuk pertama kalinya dalam 60 tahun, skuat Gli Azzurri gagal berpartisipasi di ajang empat tahunan tersebut.
Pasalnya, mereka tak bisa melalui hadangan di babak playoff. Dalam dua leg, Azzurri kalah dengan agregat 1-0.
Absennya Italia ini tentu sangat disayangkan oleh banyak pihak. Salah satunya oleh Dybala. Bomber asal Argentina ini menyebut gelaran Piala Dunia akan terasa hambar.
Aneh rasanya tidak melihat Azzurri di Piala Dunia, ujarnya pada ESPN.
Namun, saya pikir ini bisa membantu mereka mengubah sedikit gaya bermain mereka, mengingat akhir-akhir ini mereka mengalami kesulitan, seru Dybala.
Pemain berusia 24 tahun ini juga mengaku merasa kasihan pada sejumlah rekannya di skuat Juve yang gagal berlaga di Rusia. Sebut saja Giorgio Chiellini, Andrea Barzagli dan tentunya sang il Capitano, Gianluigi Buffon.
Ini sangat disayangkan karena saya memiliki beberapa rekan setim di skuat Italia, yang memiliki impian sendiri, dan saya sedih mereka tidak akan berada di sana.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus Tak Tutup Kemungkinan Belanja di Bursa Januari
Liga Italia 14 November 2017, 13:43 -
Gianluigi Buffon - Satu Putaran Penuh Siklus Sang Superman
Editorial 14 November 2017, 13:40 -
Marotta: Tinggalkan Dybala Sendiri!
Liga Italia 14 November 2017, 13:15 -
Dzeko Targetkan Scudetto Dalam Waktu Dua Tahun
Liga Italia 14 November 2017, 12:06 -
Mertens Lebih Baik dari Higuain
Liga Italia 13 November 2017, 23:03
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39