Duet Apik Aguero-Messi Disanjung Bos Argentina
Rero Rivaldi | 13 November 2017 10:00
Bola.net - - Kerja sama apik antara Sergio Aguero dan Lionel Messi merupakan hal terpenting dari kemenangan Argentina 1-0 atas Rusia, menurut manajer Jorge Sampaoli.
Aguero mencatat penampilan perdananya sebagai starter untuk Argentina, sejak Sampaoli menggantikan Edgardo Bauza dan memanfaatkan kesempatan tersebut dengan baik untuk mengakhiri paceklik gol Internasional yang sudah berlangsung sejak Juni 2016.
Messi, yang dimainkan di belakang Aguero, membantu Cristian Pavon melepaskan umpan yang berbuah gol oleh striker Manchester City di Moscow pekan lalu.
Itulah yang kami cari, tutur Sampaoli menurut Goal International.
Kami bermain lebih vertikal dengan kehadiran Papu Gomez, di sebelah Angel di Maria, ada pergerakan yang menarik antara Messi dan Aguero, ada banyak pergerakan di sisi sayap.
Aguero menyamai rekor Hernan Crespo dengan menjadi pencetak gol terbanyak ketiga Argentina, dan Sampaoli mengaku terkesan dengan apa yang ia lihat.
Dia mampu membaca dan memahami pertandingan dengan sangat baik, tutur mantan manajer Sevilla.
Dia melepas beberapa tembakan di babak pertama dan tiga lainnya di babak kedua, salah satunya menjadi gol.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jebol Gawang Rusia, Aguero Dapat Pujian dari Messi
Amerika Latin 12 November 2017, 15:40 -
Ini Alasan Messi Tinggalkan Timnas Argentina Usai Lawan Rusia
Piala Dunia 12 November 2017, 15:11 -
Fernando Alonso Tegaskan Ronaldo Lebih Baik dari Messi
Liga Spanyol 12 November 2017, 14:05 -
Usai Lawan Rusia, Messi Langsung Pulang ke Barcelona
Amerika Latin 12 November 2017, 12:54 -
Messi Yang Sekarang Mampu Atasi Tekanan Suporter Dengan Berbeda
Piala Dunia 10 November 2017, 21:27
LATEST UPDATE
-
Manchester United Resmi Ubah Nama Patrick Dorgu di Daftar Pemain Mereka
Liga Inggris 25 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Nonton Timnas Indonesia vs Bahrain, Klik di Sini!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 12:09
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44