Ditekuk Ukraina, Giroud Tersinggung Berat
Editor Bolanet | 18 November 2013 07:56
Striker haus gol asal itu bertekad akan membalasnya di leg kedua sekaligus memastikan tiket ke Brasil tahun depan akan jatuh ke tangan Les Bleus.
Saya amat tersinggung dengan hal itu (penampilan tim di leg pertama). Saya ingin menebusnya untuk diri saya sendiri. Tentu saja semua rekan setim juga akan memikirkan hal yang sama, saya kira, jelas Giroud menurut laporan Goal.
Mereka (Ukraina) akan memberikan perlawanan yang sama di hari Selasa nanti. Kami tak akan terkejut. Mereka akan memberi perlawanan yang hebat. Namun kami ingin membuat sejarah. Saya masih tidak bisa menerima ide bahwa Prancis tak akan bisa ke Brasil, tutupnya.
Prancis ditumbangkan 2-0 oleh Ukraina di partai pertama play-off Piala Dunia 2014. Penderitaan tim makin menjadi menyusul kartu merah yang diterima Laurent Koscielny di laga itu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Giroud: Rakyat Prancis, Dukunglah Kami!
Piala Dunia 17 November 2013, 15:05 -
ANALISIS: Ukraina 2-0 Prancis, Sukses Mengunci Ribery
Editorial 16 November 2013, 13:22 -
'Lebih Baik jika Prancis Kalah 3-0'
Piala Dunia 16 November 2013, 12:29 -
Ditekuk Ukraina 2-0, Deschamps Yakin Prancis ke Piala Dunia
Piala Dunia 16 November 2013, 08:47 -
Highlights Playoff WCQ 2014: Ukraina 2-0 Prancis
Open Play 16 November 2013, 05:34
LATEST UPDATE
-
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49 -
Klasemen Sementara Formula 1 2025 Usai Sprint Race Seri China di Shanghai Park
Otomotif 22 Maret 2025, 10:48 -
Daftar Pemain Timnas Bahrain untuk Laga Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 10:47 -
Mees Hilgers dan Sandy Walsh Cedera, Rizky Ridho Main Inti Lawan Bahrain?
Tim Nasional 22 Maret 2025, 10:15 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05 -
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39