Ditahan Imbang Jepang, Sadio Mane Kecewa Berat
Serafin Unus Pasi | 25 Juni 2018 11:30
Bola.net - - Penyerang Timnas Senegal, Sadio Mane mengaku kecewa dengan hasil imbang yang diraih timnya melawan Timnas Jepang tadi malam. Mane menyebut timnya seharusnya bisa meraih kemenangan pada laga tersebut.
Timnas Senegal harus berbagi angka di pertandingan kedua grup H tadi malam. Mereka harus berbagi poin setelah diimbangi Jepang dengan skor 2-2.
Pada laga tersebut, Senegal berhasil unggul terlebih dahulu melalui gol Mae dan Moussa Wague. Namun Jepang tidak menyerah dan berhasil menyamakan kedudukan berkat gol Takashi Inui dan Keisuke Honda.
Mane sendiri merasa timnya seharusnya bisa memetik poin penuh pada laga itu. Sejujurnya kami kecewa dengan hasil ini, ujar Mane di halaman resmi FIFA.
Tidak Sesuai Rencana
Kekecewaan kami itu normal karena kami sudah mempersiapkan diri dengan baik untuk memenangkan pertandingan tersebut.
Saya rasa kami sudah mengawali pertandingan dengan baik, namun kemudian entah mengapa kami membiarkan mereka [Jepang] untuk kembali ke permainan.
Lawan Yang Tangguh
Namun kami tidak boleh meremehkan tim Jepang. Mereka menciptakan banyak peluang dan mencetak dua gol.
Sekarang kami memiliki pertandingan penentuan minggu depan dan kami kami harus mempersiapkan diri sebaik mungkin agar lolos, dan itulah satu-satunya hal yang harus kami lakukan nanti. tandasnya.
Hidup dan Mati
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Jepang vs Senegal 24 Juni 2018
Piala Dunia 24 Juni 2018, 07:00 -
Open Play 24 Juni 2018, 06:04
-
Statistik Menarik dari Laga Kolombia vs Jepang
Piala Dunia 20 Juni 2018, 16:39 -
Kelas! Fans Jepang Banjir Pujian Karena Aksi Bersihkan Sampah Seusai Laga
Piala Dunia 20 Juni 2018, 13:00
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39