Deschamps Tidak Menyesal Tak Ajak Nasri
Editor Bolanet | 10 Juni 2014 20:04
Dikutip oleh Sportal dari L'Equipe, Deschamps mengatakan: Saya melihat permainannya bersama Manchester City. Dia berada di level yang berbeda ketika bermain di City dan di Timnas Prancis.
Deschamps memang mengutarakan bahwa Nasri bukanlah pemain yang pantas untuk menjadi tim utama Prancis. Nasri sendiri mengatakan tidak mau dicadangkan saja dan ingin berada di tim utama.
Konflik inilah yang kemudian membuat nama pemain Manchester City tersebut tidak disertakan dalam daftar nama skuad final Prancis. Deschamps sendiri mengaku tidak menyesali keputusannya mencoret Nasri.
Saya tidak menyesalinya. Saya telah membuat keputusan itu dan kita harus terus melangkah ke depan, ungkap Deschamps. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Johnson Kecewa Tak Diajak ke Piala Dunia 2014
Piala Dunia 9 Juni 2014, 20:49 -
Joe Hart Komentari Blunder Kiper Inggris
Piala Dunia 9 Juni 2014, 20:30 -
Manchester City Disebut Tertarik Datangkan Pepe
Liga Inggris 8 Juni 2014, 22:13 -
Yaya Toure Meragukan Jelang Brasil
Piala Dunia 7 Juni 2014, 17:06 -
Madrid Tetapkan Harga Di Maria 50 Juta Euro
Liga Spanyol 7 Juni 2014, 05:43
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39