Del Bosque Isyaratkan Bawa Torres ke Brasil
Editor Bolanet | 26 Mei 2014 03:12
Nama Torres sebenarnya diragukan masuk dalam pilihan Del Bosque. Sebab, sang striker tampil cukup mengecewakan bersama musim ini. Bahkan, sepanjang musim lalu, ia hanya mencetak 5 gol saja. Walau demikian, pelatih berusia 63 tahun itu masih mempercayai eks bomber Liverpool tersebut.
Kami selalu harus memilih dari grup yang berisikan beberapa pemain, dan dalam kasus ini, Fernando, terpisah dari statistiknya musim ini, kami sudah melihatnya bermain cukup baik di beberapa laga terakhir, ungkap Del Bosque.
Dan kami tak berpikir melawan apa yang kami kira sebagai keputusan terbaik, dan jika kami berpikir bahwa hal terbaik adalah memilih Torres, maka kami merasa lebih dari bahagia. Sebab, dia selalu memberi kami hasil-hasil yang bagus dan kami mempercayai dia sepenuhnya, tegasnya seperti dilansir Soccerway.
Del Bosque sendiri masih belum memberikan pengumuman final, siapa saja nama 23 pemain yang akan ia bawa ke Brasil nanti. Sebab, ia masih akan menunggu kabar para pemain Real Madrid dan Atletico Madrid yang baru saja berlaga di final Liga Champions, Minggu (25/05). [initial]
Baca Juga:
- Poster Bintang & Julukan Tim Piala Dunia 2014
- Casillas: Spanyol Berhak untuk Gagal
- Jarang Turun, Casillas Pede Sambut Piala Dunia
- Alba: Spanyol Ingin Kembali Juara Dunia
- Del Bosque Sebut Brasil Favorit Juara Piala Dunia
- Alba: Arbeloa Harus Hormati Keputusan Bosque
- Desailly: Spanyol Terbaik Sepanjang Sejarah Sepakbola
- Xavi Alami Cedera Pinggang
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eks Pelatih PSG: Lebih Bagus Silva Ketimbang David Luiz
Liga Eropa Lain 25 Mei 2014, 23:53 -
Ibrahimovic Senang David Luiz Datang ke PSG
Liga Eropa Lain 25 Mei 2014, 22:23 -
Atletico: Courtois Ingin Bertahan di Vicente Calderon
Liga Spanyol 25 Mei 2014, 21:09 -
David Luiz Datang, Marquinhos Menanti Masa Depan
Bola Indonesia 25 Mei 2014, 20:32 -
Mourinho Siap 'Colong' Yaya Toure
Liga Inggris 25 Mei 2014, 06:25
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39