De Gea Yakin Isco Akan Jadi Bintang Besar
Rero Rivaldi | 5 September 2017 07:40
Bola.net - - David de Gea merasa bahwa memiliki talenta dan karakter yang dibutuhkan untuk menjadi salah satu pemain terbaik, usai pemain mencatat start apik di klub dan timnas musim ini.
Isco mencetak gol kala Real Madrid menang atas tim De Gea, Manchester United, di Piala Super Eropa dan membuat brace ketika Spanyol menang 3-0 atas Italia di laga Kualifikasi Piala Dunia.
Juara dunia 2010 itu kini unggul tiga angka di puncak klasemen dengan tiga laga sisa dan bisa mengambil langkah maju menuju Rusia 2018 di laga tandang melawan Liechtenstein tengah pekan ini.
De Gea kemudian mengatakan di AS: Secara pribadi saya sudah lama mengenal Isco dan saya tidak terkejut dengan apa yang ia lakukan. Saya sudah melihat dia melakukan banyak hal luar biasa untuk waktu yang lama, jadi semua orang harusnya juga tidak terlalu terkejut.
Dia sudah bermain di level tertinggi dan melakukan banyak hal luar biasa di atas lapangan. Dia ada di level top dan itu bagus untuk tim. Kami berharap dia terus berkembang.
Ingat saja bahwa dengan karakternya, dia akan menjadi salah satu yang terbaik.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hazard: Real Madrid Tim Terbaik Dunia
Liga Spanyol 4 September 2017, 22:32 -
Ferguson Biarkan Keane Tendangi Ronaldo Agar Tidak Cengeng
Liga Inggris 4 September 2017, 21:16 -
Isco Pertegas Komitmennya di Real Madrid
Liga Spanyol 4 September 2017, 15:40 -
Standing Ovation Untuk Iniesta di Bernabeu
Piala Dunia 4 September 2017, 15:14 -
Zidane: Wenger Seorang Panutan
Liga Spanyol 4 September 2017, 15:10
LATEST UPDATE
-
Harry Kane Kejar Rekor 100 Gol untuk Timnas Inggris, Bisa Kah?!
Piala Dunia 24 Maret 2025, 13:15 -
Demi Jadi Juara Dunia MotoGP, Jorge Martin Ngaku Korbankan Impian Kuliah
Otomotif 24 Maret 2025, 12:59 -
Bintang Muda yang Bersinar di Serie A 2024/2025
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:54 -
Kegagalan Proyek Thiago Motta di Juventus dalam Waktu Kurang dari 300 Hari
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:45 -
Hattrick Kegagalan Virgil van Dijk dalam 2 Pekan!
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45 -
Darwin Nunez Jadi Pemain Pertama yang Tinggalkan Liverpool Musim Panas Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23