David Luiz Senang Akhiri 2013 dengan Positif
Editor Bolanet | 20 November 2013 12:01
David Luiz, defender yang bermain 90 menit di laga tersebut, menyebut bahwa ini adalah tahun yang bagus untuk Brasil dan ia bangga bisa mengakhirinya dengan kemenangan.
Ini adalah tahun yang penuh dengan keberuntungan untuk kami. Tim mampu menunjukkan identitas dan memiliki keinginan yang kuat untuk terus belajar, jelas Luiz menurut laporan yang diturunkan oleh Gazeta Esportiva.
Ia kemudian memberi sedikit komentar soal bagaimana laga melawan Chile berjalan.
Itu adalah laga yang sulit, kami melawan tim yang hebat. Kondisi lapangan membuatnya jadi makin sulit, namun kami memiliki kemampuan untuk menyelesaikannya hingga akhir, tutupnya.
Luiz sendiri sempat menjadi kapten tim menyusul ditariknya Thiago Silva keluar lapangan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Bersiap Depak Tiga Pilar Chelsea
Liga Inggris 14 November 2013, 15:55 -
Neymar-David Luiz Jadi Fans Dadakan David Beckham
Bolatainment 14 November 2013, 04:35 -
David Luiz Masih Dalam Radar Barcelona
Liga Inggris 11 November 2013, 12:27 -
Suka Pamer, David Luiz Bakal Didepak Chelsea?
Liga Inggris 10 November 2013, 10:51 -
Tampil Buruk, David Luiz Bakal Dihukum Mourinho?
Liga Inggris 6 November 2013, 01:02
LATEST UPDATE
-
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18 -
Diinginkan MU dan Liverpool, Juventus Bersedia Lepas Kenan Yildiz?
Liga Italia 21 Maret 2025, 01:01 -
Gak Jadi Beli, Real Betis Mau Pinjam Antony Lagi dari MU!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 00:52 -
Analisa Coach RD: Indonesia Kena Jebak Australia
Tim Nasional 21 Maret 2025, 00:41
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40