David Luiz Diragukan Hadapi Chile
Editor Bolanet | 28 Juni 2014 13:18
Menurut laporan yang dikeluarkan oleh Federasi Sepakbola Brasil, CBF, ia hanya terlibat di sesi pertama latihan yang digelar oleh Luiz Felipe Scolari di Belo Horizonte.
Setelah sempat menjalani beberapa latihan taktis dan melatih akurasi tendangan dari titik penalti, pemain yang akan membela musim depan itu ditarik dari lapangan untuk menerima perawatan.
David Luiz sebelumnya juga pernah menyelesaikan latihan lebih awal untuk alasan yang sama di Teresopolis, hingga kemudian tempatnya digantikan oleh .
Brasil akan terus menunggu kondisinya hingga menit akhir sebelum memutuskan apakah sang pemain absen atau bermain menghadapi Chile. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
David Luiz: Sejarah Bukanlah Patokan
Piala Dunia 27 Juni 2014, 15:25 -
Bocah Kembaran Thiago Silva & David Luiz Hebohkan Brasil
Open Play 25 Juni 2014, 12:05 -
Senang Lolos ke Babak 16 Besar, Luiz Puji Chile
Piala Dunia 25 Juni 2014, 01:59 -
Video: Animasi Selebrasi Unik Neymar, David Luiz, dan Thiago Silva
Open Play 24 Juni 2014, 16:09 -
Review: Neymar Antarkan Brasil Gilas Kamerun
Piala Dunia 24 Juni 2014, 05:04
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39