Data dan Fakta Kualifikasi PD 2014: Prancis vs Georgia
Editor Bolanet | 22 Maret 2013 15:00
Laga tersebut diprediksi bakal menjadi ajang pemanasan bagi Les Bleus, sebelum menghadapi juara bertahan di matchday berikutnya. Kemenangan dipastikan bakal menjadi fokus skuad besutan Didier Deschamps dini hari nanti.
Sejumlah catatan penting turut menyertai pertandingan ini, di antaranya adalah pertemuan terakhir kedua tim, yang terakhir kali terjadi adalah pada tahun 2007. Untuk lebih lengkapnya, berikut data dan fakta seputar laga Prancis kontra Estonia. (gl/atg)
Data dan Fakta
- Prancis memenangi dua dari tiga laga Kualifikasi Piala Dunia 2014 yang telah mereka lakoni, di mana hanya kehilangan poin penuh saat menghadapi Spanyol.
- Di laga terakhirnya, Les Bleus juga kembali menuai kekalahan, kali ini atas Jerman dengan skor 1-2 pada laga persahabatan.
- Prancis dan Georgia hanya pernah bertemu sebanyak dua kali sebelumnya, yakni pada babak kualifiaksi Euro 2008. Prancis memenangai kedua laga, baik di Paris (1-0) maupun di Tbilisi (3-0).
- Georgia saat ini menduduki peringkat tiga klasemen grup I, tertinggal tiga poin dari Prancis di posisi kedua. Namun mereka lebih unggul satu pertandingan.
- Kemenangan atas Albania bulan lalu merupakan kemenangan perdana mereka dalam lima laga terakhir.
- Georgia menempati posisi 69 dalam peringkat dunia, sedangkan Levan Kobiashvili memimpin dalam perolehan caps dengan 100 kali.
Head to Head
- Kualifikasi Euro 2008 - 6 Juni 2007 - Prancis 1 - Georgia 0
- Kualifikasi Euro 2008 - 2 September 2006 - Georgia 0 - Prancis 3
Lima Laga Terakhir Prancis
(K-M-S-K-M)
- 6 Februari 2013 - Prancis 1 - Jerman 2 - Friendly
- 14 November 2012 - Italia 1 - Prancis 2 - Friendly
- 16 Oktober 2012 - Spanyol 1 - Prancis 1 - Kualifikasi PD 2014
- 12 Oktober 2012 - Prancis 0 - Jepang 1 - Friendly
- 11 September 2012 - Prancis 3 - Belarusia 1 - Kualifikasi PD
Lima Laga Terakhir Georgia
(M-S-K-S-K)
- 6 Februari 2013 - Albania 1 - Georgia 2 - Friendly
- 14 November 2012 - Georgia 0 - Mesir 0 - Friendly
- 16 Oktober 2012 - Belarusia 2 - Georgia 0 - Kualifikasi PD
- 12 Oktober 2012 - Finlandia 1 - Georgia 1 - Kualifikasi PD
- 11 September 2012 - Georgia 0 - Spanyol 1 - Kualifikasi PD
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Del Bosque: Jujur, Saya Takut Hadapi Prancis
Piala Dunia 21 Maret 2013, 14:50 -
Busquets: Laga Kunci Spanyol Adalah Lawan Prancis
Piala Dunia 21 Maret 2013, 14:02 -
Alasan Walcott Perpanjang Kontrak Bersama Arsenal
Liga Inggris 21 Maret 2013, 12:15 -
Mbaye Niang Berambisi Lampaui Thierry Henry
Liga Italia 21 Maret 2013, 10:50 -
Deschamps Pastikan Varane di Skuad Les Bleus
Piala Dunia 20 Maret 2013, 11:53
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39