Chicharito Jadi Andalan Meksiko Hadapi Nigeria

Editor Bolanet | 22 Februari 2014 05:09
Chicharito Jadi Andalan Meksiko Hadapi Nigeria
Hernandez tetap jadi andalan Meksiko (c) AFP
- Pelatih tim nasional Meksiko Miguel Herrera kembali mengandalkan striker Manchester United, Javier Hernandez di lini depan untuk menghadapi di partai uji coba awal Maret mendatang.

Dalam rangkaian pemanasan menuju Piala Dunia 2014, Meksiko memiliki jadwal menghadapi Amerika Serikat di bulan April, di bulan Mei, di bulan Juni serta juga di bulan Juni.

Setelah itu El Tri, akan mengawali perjuangannya di Brasil dengan menghadapi di grup A.

Skuat Meksiko untuk hadapi Nigeria

: Jesus Corona, Moises Munoz, Guillermo Ochoa

Pemain belakang: Diego Reyes, Rafael Marquez, Francisco Rodriguez, Enrique Perez , Juan Carlos Valenzuela, Miguel Layun, Paul Aguilar, Miguel Ponce, Hector Moreno

Pemain tengah: Jose Juan Vazquez, Luis Montes, Juan Carlos Medina, Isaac Brizuela , Carlos Pena, Giovanni Dos Santos, Javier Aquino, Andres Guardado, Hector Herrera

Pemain depan: Oribe Peralta, Javier Hernandez, Alan Pulido (fox/dct)

LATEST UPDATE