Carlos: Casillas Selevel Dengan Neuer
Editor Bolanet | 23 Desember 2014 22:02
Dalam beberapa musim belakangan ini, performa Casillas menurun drastis. Ia kerap membuat kesalahan fatal yang berbuah gol. Pria 33 tahun itu pun akhirnya dilengeserkan sebagai kiper utama di Real Madrid.
Banyak yang menyebut level Casillas kini sudah menurun. Akan tetapi, Carlos tak berpendapat demikian. Casillas, menurut opini saya adalah seorang simbol klub yang hebat walaupun ia kadang-kadang membuat kesalahan, yang sebetulnya normal saja, ujarnya seperti dilansir Goal.
Mantan bek Los Blancos itu menambahkan, Casillas tetaplah kiper nomor satu dunia saat ini. Levelnya bahkan sama dengan seorang Manuel Neuer.
Kesalahan-kesalahan yang dibuat Casillas juga akan lebih menarik perhatian karena ia adalah seorang penjaga gawang. Casillas adalah kiper nomer satu di samping Manuel Neuer. Ketika Anda bermain bagi Madrid, Anda akan selalu mendapatkan tekanan, bahkan di dalam sesi latihan sekalipun. Anda selalu diwajibkan untuk menang, pungkas Carlos. [initial]
Baca Juga:
- Casillas Ingin Bertahan di Real Madrid
- Penipu Ulung, Pemuda 20 Tahun Ini Berkawan dengan Ronaldo
- Iker Casillas, Kapten Level 'Dewa'
- El Real, Monster Sejati La Liga
- Martin Casillas Carbonero, Bayi Pengumpul Empat Gelar Juara
- Casillas: Madrid, Sekumpulan Atlet yang Mencatat Sejarah
- Casillas Ikut Senang Ramos Cetak Gol Kemenangan Madrid
- Casillas: Ini Tahun Yang Tak Akan Terlupakan
- Casillas Bahagia Jalani 700 Laga
- Casillas Tembus 700 Partai, Arbeloa Beri Ucapan Selamat
- 700 Laga, Casillas Dapat Hadiah Istimewa
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juanfran: Tak Pernah Mudah Bersaing Dengan Real Madrid dan Barcelona
Liga Spanyol 22 Desember 2014, 22:32 -
Perez: Ancelotti Bisa Jadi Fergie-nya Real Madrid
Liga Spanyol 22 Desember 2014, 19:30 -
Inilah Harapan Ronaldo Untuk Tahun 2015
Liga Spanyol 22 Desember 2014, 17:02 -
Bolatainment 22 Desember 2014, 16:16
-
Liverpool Idamkan Fabio Coentrao
Liga Inggris 22 Desember 2014, 15:25
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46 -
Harry Kane: Thomas Tuchel Jauh Berbeda dari Gareth Southgate
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:45 -
Timnas Indonesia dan Momentum yang Hilang
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39