Cahill: John Stones Akan Jadi Pemain Penting untuk Inggris
Editor Bolanet | 5 Oktober 2016 00:53
Pemain 22 tahun tersebut memang tak tampil sekalipun ketika Inggris menjalani Euro 2016 di Prancis tahun ini karena penampilannya yang kurang konsisten bersama Everton.
Pada musim panas ini, ia pindah ke Manchester City dan telah menjadi pemain penting di dalam barisan pertahanan The Citizens yang saat ini menjadi pemuncak klasemen Premier League.
Melihat performa Stones, Cahill yakin rekannya di timnas tersebut akan menjadi pemain hebat bersama timnas Inggris.
John masih sangat muda dan masih berkembang. Semua orang tahu kemampuannya dan ia akan menjadi pemain besar untuk Inggris, ujar Cahill seperti dilansir Sportsmole.
Kami bermain bagus lawan Slovakia, dan clean sheet. Kami menguasai jalannya pertandingan dan tak banyak hal yang harus dilakukan di lini pertahanan. Ia [Stones] menguasai bola dan maju dengan sangat nyaman.
Dalam waktu dekat ini, Stones dan Cahill dipercaya akan menjadi partner ketika Inggris menghadapi Malta dan Slovenia dalam kualifikasi Piala Dunia 2018. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conte Tetap Percaya pada Gary Cahill
Liga Inggris 1 Oktober 2016, 06:38 -
Conte Akan Lepas Lima Pemain Chelsea
Liga Inggris 30 September 2016, 07:08 -
John Terry Akan Comeback Lawan Hull City
Liga Inggris 29 September 2016, 07:13 -
Cascarino: Cara Bertahan Chelsea Sangat Buruk
Liga Inggris 26 September 2016, 23:50 -
5 Catatan DIbalik Kemenangan Arsenal di Derby London
Editorial 26 September 2016, 12:31
LATEST UPDATE
-
Juventus Terancam Jual Pemain untuk Tutupi Biaya Pemecatan Motta
Liga Italia 26 Maret 2025, 07:43 -
Joey Pelupessy, 'Nomor 6' Pelindung Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:49 -
Kapten Juventus di Era Tudor: Siapa yang Dipilih?
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:26 -
Rizky Ridho dan 60 Sentuhan Bola pada Laga Lawan Bahrain
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:19 -
Kevin Diks dan 50,5 Persen Serangan Timnas Indonesia dari Sisi Kanan
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:13 -
Perpisahan Thiago Motta dengan Juventus yang Penuh Keheningan
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:12 -
Paulo Dybala Jalani Operasi, Musimnya Berakhir Lebih Cepat
Liga Italia 26 Maret 2025, 05:51 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Piala Dunia 2026
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:38
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10