Butcher: Suarez Bisa Dihukum 24 Laga
Editor Bolanet | 26 Juni 2014 00:37
Seperti yang diketahui, Suarez menggigit pundak Chiellini kala berjumpa dengan di matchday 3 grup D Piala Dunia 2014, Selasa (24/06) kemarin. Usai insiden tersebut, banyak pihak yang menyerukan agar Il Pistolero dihukum oleh FIFA.
FIFA sendiri juga bereaksi atas insiden tersebut. Mereka menyatakan bakal melakukan investigasi pada penyerang milik Liverpool tersebut. Butcher lantas ikut bersuara atas aksi nakal Suarez tersebut. Ia mengatakan bahwa pemain 27 tahun tersebut bisa mendapat sanksi maksimal dari federasi sepakbola dunia itu.
Mereka bisa menghukumnya sebanyak 24 laga. Saya rasa itu hukuman maksimal yang bisa mereka (FIFA) keluarkan. Jadi, akan sangat menarik untuk melihat apa yang akan mereka lakukan, ujarnya pada Sky Sports News. [initial]
Baca Juga:
- Butcher: Hukuman Untuk Suarez Tak Perlu Sampai di Level Klub
- Luis Suarez Kini Dilindungi Pasukan Bersenjata
- Phil Thompson: Liverpool Telah Dapatkan Alexis Sanchez
- Warnock Tuding Gigitan Suarez Disengaja Untuk Pindah ke Madrid Atau Barca
- Barton: Suarez Harus Dihukum
- Dianggap Rusak Nama Baik Liverpool, Suarez Diminta Hengkang
- Sanksi Gigitan Suarez Bisa Berimbas ke Liverpool
- Liverpool Adakan Pertemuan Khusus Bahas Ulah Suarez?
- Aksi 'Kanibal' Suarez Dalam Parodi Kartun
- Video Hat-trick Gigitan Suarez
- 'Lihat Saja Apa FIFA Berani Hukum Suarez'
- FIFA Siap Hukum Suarez
- Video: Gigitan Suarez dan Sikut Chiellini
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wasit Laga Italia vs Uruguay Ternyata Berjuluk 'Drakula'
Bolatainment 25 Juni 2014, 22:50 -
Phil Thompson: Liverpool Telah Dapatkan Alexis Sanchez
Liga Inggris 25 Juni 2014, 21:14 -
Kuyt Dukung Suarez Bertahan di Liverpool
Liga Champions 25 Juni 2014, 20:06 -
Piala Dunia 25 Juni 2014, 18:36
LATEST UPDATE
-
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39