Debut di Laga Brasil vs Swiss, Bruno Guimaraes Gugup Berat
Editor Bolanet | 29 November 2022 06:25
Bola.net - Timnas Brasil sukses meraih kemenangan atas Swiss dengan skor 1-0 dalam matchday kedua Grup G Piala Dunia 2022, Senin (28/11/2022) malam WIB. Bermain di Stadium 974, gol kemenangan Selecao dicetak oleh Casemiro di menit 83 sekaligus mengantarkan mereka lolos ke babak 16 besar.
Gelandang Bruno Guimaraes seusai laga mengatakan mengaku senang sekaligus cemas usai melakukan debut bersama Brasil di Piala Dunia 2022. Guimaraes masuk dari bangku cadangan menggantikan Fred di menit 58.
"Saya sedikit cemas untuk pertandingan pertama di Piala Dunia. Tapi setelah saya mendapatkan bola itu menjadi lebih baik. Lapangan yang sulit. Tapi saya pikir kami pantas mendapatkan tiga poin. Kami bermain bagus, terutama di babak kedua," kata Guimaraes kepada TV Globo.
Pemain berusia 25 tahun ini juga mengatakan lega bisa mengantarkan Brasil lolos ke babak 16 besar usai melewati laga sulit melawan Swiss. Guimaraes tidak menampik bahwa sang lawan dalam laga kali ini tampil cukup solid.
Pertandingan Sulit
Swiss di laga kali ini tidak membiarkan Brasil begitu nyaman memegang bola. Beberapa kali, tim asuhan Murat Yakin mampu memberikan perlawanan berarti bagi Selecao.
Bruno Guimaraes lantas memberikan pandangannya mengenai pertandingan kali ini. Menurut pemain yang tengah merumput bersama Newcastle United ini melawan timnas Swiss merupakan laga yang sulit.
"Sekarang sudah lolos, kan. Langkah pertama sudah ditaklukkan. Dan saya sangat bangga dengan tim, karena itu adalah pertandingan yang sangat sulit," katanya.
Jangan lupa saksikan Piala Dunia 2022 di SCTV, Indosiar, MOJI, Mentari TV, Nex Parabola dan live streaming di Vidio. Dan ikuti terus berita terbaru Piala Dunia 2022 hanya di Bola.net.
Klasemen Grup G Piala Dunia 2022
Sumber: TV Globo
Penulis: Yoga Radyan
Baca Juga:
- Swiss Gak Ada Peluang? Brasil Kok Dilawan! Yuk Neymar Segera Balik
- Sengit! Saksikan Gol Voli Impresif Casemiro Bawa Brasil Tundukkan Swiss di Piala Dunia 2022
- Hasil Piala Dunia 2022 Brasil vs Swiss: Skor 1-0
- Cedera, Neymar Dipastikan Absen Lawan Swiss, Brasil Ketar-Ketir!
- Gareth Southgate Ungkap Alasan Mengapa Phil Foden Belum Tampil Di Piala Dunia 2022
- Imbang Lawan Kamerun, Begini Dalih Bos Serbia
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cedera, Neymar Dipastikan Absen Lawan Swiss, Brasil Ketar-Ketir!
Piala Dunia 28 November 2022, 23:20 -
Perolehan Poin Grup G Piala Dunia 2022
Piala Dunia 28 November 2022, 23:00 -
Brasil vs Swiss: Samba Belum Pernah Menang Lawan Rossocrociati di Piala Dunia
Piala Dunia 28 November 2022, 19:52
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39