Bosque: Bukan Waktunya Pikirkan Masa Depan Saya
Editor Bolanet | 19 Juni 2014 08:25
Sang juara bertahan diwajibkan menang kala bermain di pertandingan kedua Grup B, usai di laga perdana tumbang 1-5 di tangan . Naas, tim kemudian justru kalah 0-2 dari melalui gol Eduardo Vargas dan Charles Aranguiz.
Kami tidak punya alasan apapun. Kami tidak bermain sesuai standar yang harusnya kami tunjukkan, meski saya ingin mengatakan bahwa tim sudah menunjukan karakter, jelas Bosque menurut laporan FIFA.com.
Kami terus memberikan tekanan di lini depan, namun kami tidak beruntung. Sekarang bukan saatnya untuk berpikir mengenai masa depan tim atau saya. Akan ada banyak waktu untuk itu, namun bukan sekarang, pungkasnya.
Spanyol akan memainkan laga terakhir yang tak lagi menentukan melawan Australia pada 23 Juni mendatang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pelatih Chile Waspadai Kebangkitan Spanyol
Piala Dunia 18 Juni 2014, 18:36 -
Inilah Alasan Dimas Drajat Dukung Spanyol
Piala Dunia 18 Juni 2014, 17:49 -
EDITORIAL: Gaya Main Chile Menyulitkan Spanyol
Editorial 18 Juni 2014, 16:57 -
Raul: Casillas Buruk, Tapi Bosque Tak Punya Pilihan
Piala Dunia 18 Juni 2014, 15:59 -
Raul Wajibkan Spanyol Hantam Chile
Piala Dunia 18 Juni 2014, 15:51
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39