Bos Italia: Verratti Tidak Bahagia di PSG
Editor Bolanet | 30 Agustus 2016 15:47
Ditunjuknya Unai Emery sebagai pelatih baru PSG membawa dampak kepada sejumlah pemain Les Parisien, termasuk Verratti. Gelandang berusia 23 tahun tersebut dimainkan terlalu ke depan dari posisi aslinya gelandang tengah semenjak awal musim ini.
Ventura sendiri menilai perubahan posisi sang pemain tersebut membuat Verratti tidak mampu tampil optimal di PSG. Di Paris, Verratti bermain tepat di belakang Striker. Itu bukan posisi terbaiknya karena ia adalah seorang playmaker ungkap Ventura kepada Soccerway.
Kondisi itu membuat Verratti tidak bahagia di PSG karena dia bermain di posisi yang salah. Hal itu sangat disayangkan karena Verratti adalah pemain yang sangat hebat tutup mantan pelatih Torino tersebut.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSG Siap Beli Julian Draxler Dengan Harga Fantastis
Liga Eropa Lain 29 Agustus 2016, 21:24 -
PSG Serius Datangkan Fernando Torres
Liga Spanyol 29 Agustus 2016, 15:35 -
Verrati: Apakah Ibrahimovic Ajak Saya ke MU?
Liga Inggris 29 Agustus 2016, 15:32 -
Tinggalkan Atletico, Griezmann Tergantung Simeone
Liga Spanyol 29 Agustus 2016, 15:30 -
Verratti: Saya Akan Senang Jika Griezmann ke PSG
Liga Inggris 29 Agustus 2016, 15:07
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39