Bos Argentina: Kondisi Messi Meragukan
Editor Bolanet | 2 September 2016 11:16
Messi mencetak satu-satunya gol yang terjadi di Mendoza pagi tadi, di mana 10 orang pemain Argentina sukses meraih kemenangan atas La Celeste, setelah Paulo Dybala diusir babak pertama berakhir.
Hingga kami bermain dengan 10 orang, kami mendominasi permainan dan dengan kengototan kami, kami bisa membuat perbedaan. Dengan pemain yang ada, kami terus mempertahankan gaya kami, kami hanya kurang melepas serangan balik. Kami menang melawan Uruguay, yang selalu menyulitkan kami, tutur Bauza pada FFT.
Terkait Messi, sang manajer mengatakan: Messi bermain bagus, meski ia merasakan sakit. Ia mengalami cedera pangkal paha dan mereka pasti tahu seperti apa sakitnya. Kita harus tunggu apakah Messi nanti bisa bermain melawan Venezuela. Kami akan menanti 48 jam mendatang, namun kami tidak akan mengambil resiko.
Saya punya dua atau tiga opsi untuk menggantikan Dybala, namun jika Messi fit, kami harus menyiapkan alternatif lain. [initial]
(fft/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Messi dan Iniesta Bisa Tinggal di Barca Semaunya
Liga Spanyol 1 September 2016, 23:32 -
Alcacer Nomor 17, Ini Nomor Punggung Terbaru Barcelona
Liga Spanyol 1 September 2016, 21:20 -
Barca Klaim Nyaris Dapatkan Pogba Musim Lalu
Liga Spanyol 1 September 2016, 20:55 -
Barcelona Sindir Kebijakan Transfer Manchester United
Liga Spanyol 1 September 2016, 20:02 -
Rakitic Ternyata Sempat Tolak MU, Chelsea, dan Juventus
Liga Spanyol 1 September 2016, 15:21
LATEST UPDATE
-
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23