Bikin Gebrakan, Inggris Akan Panggil Winger Jamaika Ini
Rero Rivaldi | 19 Februari 2018 14:30
Bola.net - - Bos , Gareth Southgate, dikabarkan tengah mempertimbangkan untuk memanggil winger Bayer Leverkusen, Leon Bailey.
The Mirror mengatakan bahwa FA menyadari pemain kelahiran Jamaika itu bisa membela tim Tiga Singa, karena dua kakeknya mengantongi paspor Britania.
Dan Bailey - yang belakangan terus dikaitkan dengan transfer ke Manchester United, Liverpool, dan Spurs - tengah masuk radar Inggris menjelang putaran final Piala Dunia 2018.
Pemain 22 tahun juga bisa bermain untuk timnas negara lain. Ia sebelumnya pernah membela tim U-23 Jamaika dan memenuhi syarat untuk berseragam Belgia dan Malta.
Secara publik, yang bersangkutan belum menyatakan secara tegas negara mana yang ingin ia bela di sepakbola Internasional level senior.
Namun demikian, sumber yang dekat dengan Bailey menyatakan bahwa sang pemain mungkin akan sulit mengatakan tidak andai Southgate memberinya kesempatan untuk membela timnas Inggris di masa mendatang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Menarik! Hazard Digoda Man City, Chelsea Dekati Aguero
Liga Inggris 18 Februari 2018, 23:08 -
Salah Diklaim Jadi Subur Berkat Dua Pemain Ini
Liga Inggris 18 Februari 2018, 21:56 -
Gabriel Bersyukur Mendapat Dukungan Penuh Skuat City Kala Cedera
Liga Inggris 18 Februari 2018, 19:34 -
Gara-gara Cedera Lutut, Gabriel Akui Sempat Dilanda Ketakutan
Liga Inggris 18 Februari 2018, 19:21 -
MU Buka Pintu Bagi Arsenal Untuk Boyong Smalling
Liga Inggris 18 Februari 2018, 18:53
LATEST UPDATE
-
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39