Benzema Pandang Nigeria Sebagai Lawan Kuat
Editor Bolanet | 27 Juni 2014 23:59
Dua pertandingan sebelumnya Les Bleus mencetak total delapan gol, ketajaman tersebut sirna ketika mereka dihadang Ekuador.
Hasil tanpa gol tetap memastikan Prancis sebagai juara Grup E dengan tujuh poin, mereka pun harus berhadapan dengan di babak 16 besar.
Striker Prancis, Karim Benzema menilai timnya harus siap 100 persen untuk menghadapi The Super Eagles.
Setelah lolos (ke 16 besar),kami harus beristirahat, memulihkan tenaga untuk bisa siap 100 persen di fase gugur. ujar striker Real Madrid itu pada FIFA.com.
Nigeria adalah tim yang bagus, mereka tim kuat, tapi kami harus mengerahkan semua kemampuan untuk meraih kemenangan. pungkasnya.
Duel 16 besar antara Prancis versus Nigeria akan dimainkan di Brasilia pada hari Senin 30 Juni pukul 23.00 WIB. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pogba: Seri Lawan Ekuador Tak Berefek Negatif Bagi Prancis
Piala Dunia 26 Juni 2014, 23:00 -
Dublin Desak United Pulangkan Pogba
Liga Inggris 26 Juni 2014, 20:43 -
Galeri Suporter: Ekuador vs Prancis
Open Play 26 Juni 2014, 16:00 -
Pogba Ogah Sekedar Lewat di Piala Dunia
Piala Dunia 26 Juni 2014, 14:53 -
Pogba Ingin Jadi Juara Dunia Lagi
Piala Dunia 26 Juni 2014, 14:47
LATEST UPDATE
-
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55 -
Link Live Streaming Paraguay vs Chile - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 03:00 -
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40