Bangganya Coutinho Bantu Brasil Taklukkan Argentina
Afdholud Dzikry | 11 November 2016 15:25
Bola.net - - Gelandang Brasil, Philippe Coutinho mengaku bangga menjadi bagian dalam kemenangan telak Selecao atas rival terbesar mereka, Argentina baru-baru ini.
Seperti diketahui, Brasil sukses meraih kemenangan telak tiga gol tanpa balas saat melawan Argentina di lanjutan kualifikasi Piala Dunia 2018. Tiga gol kemenangan itu dicetak Philippe Coutinho, Neymar dan Paulinho.
Usai pertandingan tersebut, Coutinho mengaku senang bisa membantu Brasil mengalahkan Argentina. Karena menurutnya, tampil di pertandingan besar seperti ini adalah impiannya sedari kecil.
Berada di skuat ini adalah momen yang sangat membanggakan bagi saya. Untuk dapat berpartisipasi dalam kelompok tersebut, di samping para pemain hebat, memainkan pertandingan klasik ini adalah penyebab banyak kebahagiaan, ujarnya.
Tapi tentu saja kami masih mencoba untuk mencapai tujuan utama kami, lolos ke Piala Dunia, sambungnya.
Bermain melawan Argentina selalu menjadi mimpi besar, setiap anak bermimpi memakai seragam Brasil dan bermain di pertandingan klasik ini. Hari ini kami menang di lapangan, fans banyak membantu sejak menit pertama. Kami meninggalkan stadion dengan sangat bahagia, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo Tak Bisa Bayangkan Piala Dunia Tanpa Argentina
Piala Dunia 10 November 2016, 11:41 -
Prediksi Brasil vs Argentina 11 November 2016
Piala Dunia 10 November 2016, 10:48 -
Posisi di Klasemen Tak Jadi Alasan Brasil Remehkan Argentina
Piala Dunia 10 November 2016, 08:45 -
Brasil Tak Hanya Waspadai Ancaman Messi
Piala Dunia 10 November 2016, 08:15 -
Pelatih Brasil: Messi Tak Bisa Dihentikan
Piala Dunia 10 November 2016, 07:54
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39