Balotelli Incar Rekor Gol Riva
Editor Bolanet | 7 Juni 2013 20:53
Riva, sang legenda Cagliari, berdiri di puncak daftar top scorer sepanjang masa Azzurri dengan 35 gol dalam 42 penampilan. Sementara itu, Balotelli, 22, masih mengoleksi 8 dalam 20 penampilannya hingga sekarang.
35 gol Riva adalah jumlah yang banyak, ujar Balotelli seperti dikutip Football Italia.
Saya akan coba melampauinya, tapi itu pasti sangat tidak mudah, imbuhnya.
Balotelli bakal punya kesempatan untuk menambah tabungan golnya ketika Italia melawat ke markas Republik Ceko dalam lanjutan kualifikasi Piala Dunia 2014, Sabtu (08/6) dini hari nanti.
Untuk laga tersebut, Balotelli optimistis menatapnya. Saya sedang dalam performa bagus, tegasnya. (foti/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Montolivo Senang Allegri Bertahan
Liga Italia 6 Juni 2013, 21:30 -
Galliani: Kaka Tak Akan Kembali ke Milan
Liga Italia 6 Juni 2013, 21:00 -
Galliani Ingin Beli Cerci Untuk Rossoneri
Liga Italia 6 Juni 2013, 12:15 -
Berlusconi Ingin Kaka Kembali ke Milan
Liga Italia 6 Juni 2013, 07:37 -
Agen: Inter, Juve, Milan Belum Tawar Ljajic
Liga Italia 6 Juni 2013, 05:35
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39