Argentina Empat Besar, Mascherano Berserah pada Takdir
Editor Bolanet | 7 Juli 2014 13:34
Menurut pemain tersebut, nasib-lah yang akan menentukan perjalanan Albiceleste selanjutnya di Piala Dunia kali ini. Namun demikian, ia tetap meminta timnya untuk terus melakukan yang terbaik di atas lapangan.
Kami harus terus mempertahankan antusiasme yang membawa kami ke tempat di mana kami tidak pernah capai sebelumnya untuk waktu yang lama. Kesempatan seperti ini jarang datang dan kami harus memanfaatkannya, tutur Mascherano pada ISF.
Sudah 24 tahun semenjak semifinal terakhir untuk Argentina dan kami cukup beruntung bisa mencapai ini. Namun hal ini juga menambah ekspektasi fans. Nasib akan menentukan tujuan akhir kami di Piala Dunia kali ini, tutupnya.
Argentina akan menghadapi di babak semifinal. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Puyol: Sulit Cari Pengganti Mascherano dan Pique
Liga Spanyol 4 Juli 2014, 10:01 -
Mascherano: Argentina Menang Mujur
Piala Dunia 2 Juli 2014, 10:40 -
Mengintip Trailer 'MESSI', Dokumenter Keren Perjuangan Lionel Messi
Open Play 26 Juni 2014, 09:57 -
Mascherano Bantah Pertahanan Argentina Tak Stabil
Piala Dunia 26 Juni 2014, 07:42 -
Fakta & Statistik: Argentina 1-0 Iran
Piala Dunia 23 Juni 2014, 08:42
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39