Anggap Argentina Dikebiri, Media Lokal Sebut Rizzoli Pencuri
Editor Bolanet | 14 Juli 2014 14:25
Salah satu media Argentina, Cronica menuding wasit Nicola Rizzoli menjadi biang kegagalan Albiceleste mengangkat trofi Piala Dunia ketiganya. Bahkan, mereka menyematkan label 'Ladron' alias pencuri kepada Rizzoli.
Kejadian yang disoroti Cronica adalah saat pengadil asal Italia itu tak memberikan hadiah penalti kepada Argentina kala Gonzalo Higuain diterjang Manuel Neuer di babak kedua. Alih-alih memberikan penalti, Rizzoli justru menganggap Higuain lah yang melakukan pelanggaran.
Lionel Messi cs harus merelakan gelar juara jatuh ke tangan Jerman setelah kebobolan lewat gol Mario Gotze di paruh kedua masa extra time. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Presiden Napoli Yakin Higuain Bisa Jebol Gawang Jerman
Piala Dunia 13 Juli 2014, 14:43 -
Digoda Barca, Presiden Napoli Ogah Jual Higuain
Liga Italia 13 Juli 2014, 14:31 -
Higuain Yakin Argentina Bisa Bikin Keder Jerman
Piala Dunia 13 Juli 2014, 13:03 -
Sekilas Final Piala Dunia 2014: Jerman vs Argentina
Piala Dunia 12 Juli 2014, 21:27 -
Klausul Buy-out Higuain Ternyata Lebih Dari 70 Juta Euro
Liga Italia 12 Juli 2014, 00:58
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39