Ancelotti Tolak Latih Timnas Italia?
Serafin Unus Pasi | 14 Oktober 2017 16:30
Bola.net - - Manajer kondang, Carlo Ancelotti baru-baru ini dikabarkan menolak tawaran untuk melatih Timnas Italia. Pelatih yang dijuluki sebagai Don Carlo ini disebut lebih tertarik menangani klub di Inggris daripada menjadi pelatih Gli Azzurri.
Pelatih 58 tahun ini saat ini tengah menganggur. Pasalnya bulan lalu ia dipecat oleh manajemen Bayern Munchen setelah Die Rotten dihajar oleh PSG dengan skor telak 3-0.
Sejauh ini ada banyak klub yang diisukan tertarik menggunakan jasa Ancelotti. Salah satunya adalah TImnas Italia yang tertarik untuk menjadikannya sebagai pelatih Gli Azzurri.
Namun menurut laporan yang diturunkan The Sun, FIGC selaku federasi sepakbola Italia dikabarkan tidak puas dengan performa Giampiero Ventura. Mantan pelatih Torino itu dinilai kurang mampu mengeluarkan kemampuan Gli Azzurri sehingga mereka harus menjalani fase playoff untuk bermain di Piala Dunia 2018
FIGC kabarnya tidak akan memperpanjang kontrak Ventura. Posisinya akan digeser setelah Piala Dunia 2018 berakhir atau jika Italia tersingkir di babak playoff nanti.
Namun Ancelotti sendiri sudah menolak tawaran dari FIGC untuk melatih Timnas Italia. Ia disebut ingin menjajal kembali peruntungannya di Inggris, di mana sejauh ini ia dikaitkan untuk menjadi pengganti Arsene Wenger di .
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Diprediksi Hanya Bisa Main Imbang Lawan Watford
Liga Inggris 13 Oktober 2017, 23:37 -
Data dan Fakta Premier League: Watford vs Arsenal
Liga Inggris 13 Oktober 2017, 16:03 -
Prediksi Watford vs Arsenal 14 Oktober 2017
Liga Inggris 13 Oktober 2017, 15:59 -
Wilshere Diprediksi Beri Sesuatu yang Beda di Inggris
Liga Inggris 13 Oktober 2017, 15:50 -
Antonio Conte Diklaim Tengah Menuju Arsenal
Liga Inggris 13 Oktober 2017, 15:05
LATEST UPDATE
-
Kecewanya Raspadori: Sayang, Tiga Gol Tak Cukup Bawa Italia ke Semifinal
Piala Eropa 24 Maret 2025, 10:25 -
Kunci Kalahkan Bahrain: Pemain-pemain yang Wajib Dimatikan Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 10:24 -
Kejutan Transfer! Harry Kane Bisa Balik ke Premier League dan Gabung Liverpool
Bundesliga 24 Maret 2025, 10:15 -
Inilah Bocoran Materi Latihan Bahrain jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 10:08 -
Saran Owen: Liverpool Harus Ubah Aturan Kontrak demi Pertahankan Salah
Liga Inggris 24 Maret 2025, 10:02 -
Kekecewaan Di Lorenzo: Italia Baru Bereaksi Saat Sudah Terlambat
Piala Eropa 24 Maret 2025, 10:00 -
Jerman vs Italia: Azzurri Salah Pilih Starting XI dan Ada Pemain yang Takut
Piala Eropa 24 Maret 2025, 09:51 -
Luka Modric Belum Tahu Nasibnya di Real Madrid Musim Depan
Liga Spanyol 24 Maret 2025, 09:45 -
Katak di Sesi Latihan Timnas Bahrain
Tim Nasional 24 Maret 2025, 09:41 -
Menata Kandang, Menata Asa: SUGBK Bersiap untuk Laga Krusial
Tim Nasional 24 Maret 2025, 09:33
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39