Alonso: Spanyol Harus Bisa Kendalikan Tekanan
Editor Bolanet | 5 Juni 2014 11:13
Menurut gelandang Real Madrid itu, pengalaman yang dimiliki timnya kala menjadi juara Piala Dunia 2010 di Afrika Selatan akan amat berguna dalam mewujudkan impian untuk mempertahankan trofi.
Kami harus tahu bagaimana caranya mengatur tekanan, kami tidak boleh membiarkan hal tersebut mempengaruhi kami. Saya percaya tim ini punya cukup pengalaman dan tahu bagaimana caranya bermain di turnamen seperti ini, tutur Alonso pada AS.
Brasil, Jerman, Argentina, Italia, dan kami adalah favorit. Mereka adalah tim yang secara historis punya peluang, namun ini adalah jaman di mana semuanya sudah seimbang dan saya tidak akan membantah mengenai adanya kemungkinan kejutan, pungkasnya.
Spanyol akan langsung ditantang Belanda di laga perdana mereka di Brasil nanti. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Iniesta: Inggris Bisa Mengejutkan
Piala Dunia 4 Juni 2014, 22:41 -
David Villa Nyatakan Pensiun Dari Timnas Usai Piala Dunia
Piala Dunia 4 Juni 2014, 21:36 -
Nomor Punggung Skuat Spanyol di Piala Dunia 2014
Piala Dunia 4 Juni 2014, 19:53 -
Del Bosque Bantah Paksakan Nama Diego Costa di Skuat Spanyol
Piala Dunia 4 Juni 2014, 18:41 -
Video: Sedang 'Sibuk' di Kamar Tidur, Reina Dipergoki Sang Istri
Open Play 4 Juni 2014, 17:40
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39