Alexis Sanchez: Pemain Inggris Terlalu Lembek
Editor Bolanet | 14 November 2013 02:29
- Winger timnas asal klub Barcelona FC, Alexis Sanchez, menilai para pemain di timnas terlalu lembek dan berimbas pada mental juara mereka.
Komentar bernada psywar tersebut dilontarkan Sanchez menjelang pertandingan persahabatan kedua negara, yang rencananya bakal dihelat Sabtu besok. Sebagai calon lawan, pemain 24 tahun itu pun mulai mengomentari skuat The Three Lions.
Menurut Sanchez, mental bermain para penggawa di skuat Roy Hodgson kurang kuat karena mereka terbiasa dengan hidup mudah sejak kecil. Tetapi kehidupan berbeda justru dialami Sanchez, yang mengaku akhirnya diselamatkan oleh sepakbola.
Problem bagi tim seperti Inggris adalah bahwa segalanya begitu mudah bagi mereka. Dengan bergabung pada akademi di usia sekitar 10 atau 11 tahun, maka semuanya sudah beres, tukas Sanchez.
Sementara saya terbiasa mencuci mobil untuk mencukupi dana membeli sepatu sepakbola. Tetapi ketika anda di akademi seperti milik Manchester United atau , maka anda sudah mendapatkan semuanya.
Ditambahkan Sanchez bahwa andai pekerjaannya di luar lapangan gagal dirampungkan, maka ia bakal menebus dengan 15 jam kerja di sebuah proyek konstruksi.
Meski begitu, saya masih belum mendapat penghasilan cukup untuk hidup. Sepakbola menyelamatkan saya, dan saya kira tidak akan ada pemain Inggris yang bisa mengucapkannya. [initial]
(mtr/atg)
Komentar bernada psywar tersebut dilontarkan Sanchez menjelang pertandingan persahabatan kedua negara, yang rencananya bakal dihelat Sabtu besok. Sebagai calon lawan, pemain 24 tahun itu pun mulai mengomentari skuat The Three Lions.
Menurut Sanchez, mental bermain para penggawa di skuat Roy Hodgson kurang kuat karena mereka terbiasa dengan hidup mudah sejak kecil. Tetapi kehidupan berbeda justru dialami Sanchez, yang mengaku akhirnya diselamatkan oleh sepakbola.
Problem bagi tim seperti Inggris adalah bahwa segalanya begitu mudah bagi mereka. Dengan bergabung pada akademi di usia sekitar 10 atau 11 tahun, maka semuanya sudah beres, tukas Sanchez.
Sementara saya terbiasa mencuci mobil untuk mencukupi dana membeli sepatu sepakbola. Tetapi ketika anda di akademi seperti milik Manchester United atau , maka anda sudah mendapatkan semuanya.
Ditambahkan Sanchez bahwa andai pekerjaannya di luar lapangan gagal dirampungkan, maka ia bakal menebus dengan 15 jam kerja di sebuah proyek konstruksi.
Meski begitu, saya masih belum mendapat penghasilan cukup untuk hidup. Sepakbola menyelamatkan saya, dan saya kira tidak akan ada pemain Inggris yang bisa mengucapkannya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zubi: Saat Kembali, Messi Akan Tetap Yang Terbaik
Liga Spanyol 13 November 2013, 22:38 -
Deulofeu: Barca Berubah Tanpa Guardiola
Liga Champions 13 November 2013, 22:15 -
Milito Berharap Messi Hadiri Laga Terakhirnya
Bola Dunia Lainnya 13 November 2013, 20:58 -
Liga Spanyol 13 November 2013, 20:20
-
United Intai Kesempatan Beli Iniesta
Liga Champions 13 November 2013, 19:54
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39