Aksi Apik Azzurri Buat Conte Optimis Tatap Potensi Prestasi
Editor Bolanet | 5 September 2014 07:48
Azzurri menang dua gol tanpa balas atas di laga uji coba yang digelar di Bari dini hari tadi. Dalam tempo 10 menit, tuan rumah sudah unggul 2-0 melalui Ciro Immobile dan Daniele De Rossi.
Terlepas dari hasil ini, saya senang melihat respon yang diberikan para pemain dan saya pikir kami menunjukkan usaha dan sikap yang positif. Kami juga amat agresif serta mampu menuangkan ide yang kami miliki di atas lapangan, tutur Conte menurut laporan Rai Sport.
Pertandingan seperti ini membuat kami percaya diri, serta membuat banyak orang percaya terhadap proyek yang coba kami jalankan. Kami ada di jalur yang benar. Tim ini lebih dari spesial, saya punya banyak pemain spesial malam ini. Saya yakin dengan kerja keras kami bisa mencapai banyak hal bagus, pungkasnya.
Italia selanjutnya akan menghadapi Norwegia di laga kualifikasi Piala Eropa 2016. [initial]
Baca Juga:
- Hiddink: Lini Belakang Belanda Terlalu Naif
- Deschamps: Antusiasme Prancis Belum Luntur
- Lahir di Brasil, Jorginho Ingin Timnas Italia
- Willian: Brasil Harus Terus Menang Agar Lupakan Kekalahan dari Jerman
- Ramires: Memori Kekalahan 7-1 Itu Tak Akan Bisa Dihapus
- Wilshere: Inggris Cuma Apes di Piala Dunia 2014
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Doakan Conte Sukses Bersama Azzuri
Piala Dunia 4 September 2014, 21:35 -
Italia Tanpa Balotelli, Sneijder Senang
Piala Dunia 4 September 2014, 18:30 -
Kesampingkan Buffon, Conte Lebih Percaya Sirigu
Piala Dunia 4 September 2014, 14:34 -
Galeri: Persiapan Belanda Tantang Italia
Open Play 4 September 2014, 01:18 -
Hadapi Belanda, Conte Ingin Hasil Positif
Piala Dunia 4 September 2014, 01:14
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39