Akhiri Kemandulan, Benzema Merasa Enteng
Editor Bolanet | 12 Oktober 2013 13:20
Dengan golnya di menit 50 pada laga persahabatan itu, sang bintang Real Madrid melesakkan gol kali pertama untuk Les Bleus sejak Juni 2012 silam alias 1.222 menit! Tak ayal ia pun mengaku girang bukan kepalang dan menghaturkan terima kasih untuk rekan-rekan setimnya.
Saya akhirnya bisa mencetak gol dan itu mengurangi beban di benak saya. Saya berterima kasih pada seluruh tim yang sudah mendukung saya. Sungguh menyenangkan mendapat dukungan publik juga, ujarnya usai laga di Parc des Princes.
Les Bleus akan melakoni laga terakhir kualifikasi Piala Dunia 2014 dengan meladeni Finlandia. Kini Benzema mendesak fokus mereka dialihkan pada laga yang bakal menentukan nasib mereka ke Brasil 2014 itu. Ada laga lain tengah pekan nanti dan kami bakal butuh kemenangan, tambahnya singkat. [initial]
Saling Sikut Menuju Brasil 2014
(sw/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Deschamps Dilematis, Benzema atau Giroud
Piala Dunia 11 Oktober 2013, 10:19 -
Inilah Gol Favorit Zidane Sepanjang Karirnya
Open Play 11 Oktober 2013, 09:46 -
Cantona: Jangan Rampas Sepakbola Dari Kelas Bawah!
Liga Eropa Lain 11 Oktober 2013, 08:05 -
Cantona: Prancis Tak Bergairah Dengan Sepakbola
Liga Eropa Lain 11 Oktober 2013, 08:01 -
Baru Pulih, Cedera Lutut Varane Kambuh Lagi
Liga Spanyol 10 Oktober 2013, 11:17
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39