Aguero: Saya Dulu Tak Kenal Messi
Editor Bolanet | 15 November 2014 03:45
Aguero dan Messi pertama kali bertemu ketika sama-sama dipanggil ke timnas U-17 Argentina. Aguero tak mengenal Messi sama sekali karena La Pulga memang sudah cukup lama berada di Barcelona.
Saya hampir berusia 17 tahun. Kami dipanggil AFA untuk laga persahabatan. Kami duduk bersama Ezequiel Garay dan Mauro Formica. Leo duduk di samping saya dan saya tak mengenalnya. Mereka bicara soal sepatu Nike yang menurut mereka sangat bagus. Saya jadi penasaran kepada bocah itu (Messi), kenang Aguero seperti dilansir City TV.
Aguero sempat mencoba untuk mengingat apakah ia pernah mengenal Messi sebelumnya. Namun itu sia-sia saja karena Aguero memang sama sekali tak mengenal Messi kala itu.
Saya tak tahan lagi, saya tanya namanya. Dia bilang namanya Leo Messi. Saya sama sekali tak mengenalnya. Saya coba ingat-ingat lagi, kalau-kalau saya pernah mengenalnya. Lalu dia tertawa, kami semua tertawa. Tapi kemudian saya jadi bahan tertawaan mereka, imbuhnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Shearer: Rooney Belum Selevel Messi dan Ronaldo
Liga Inggris 14 November 2014, 21:54 -
Iri Pada Messi, Drogba Jelajah Kuliner Dunia
Open Play 14 November 2014, 15:34 -
Bartra: Messi, Neymar, & Suarez; Tridente Terbaik Dunia
Liga Spanyol 14 November 2014, 14:52 -
Liga Spanyol 14 November 2014, 12:58
-
Ronaldo & Messi; Garang di Klub, Meredup di Timnas
Liga Spanyol 14 November 2014, 10:49
LATEST UPDATE
-
Reaksi Bijak Marselino Ferdinan Usai Timnas Indonesia Dipermak Australia 1-5
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:18 -
Vinicius, Raphinha, Rodrygo: Perburuan Bintang Baru Brasil Pasca Neymar
Amerika Latin 21 Maret 2025, 06:34 -
Italia Ukir Rekor Buruk Usai Kalah dari Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:22 -
Italia Kesulitan Hadapi Bola Udara Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:04 -
Man of the Match Italia vs Jerman: Joshua Kimmich
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:01 -
Man of the Match Belanda vs Spanyol: Jeremie Frimpong
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:55 -
Calafiori Cedera, Italia dan Arsenal Dibayangi Kekhawatiran
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40