Webber: Kemenangan di Silverstone Cukup Unik
Editor Bolanet | 8 Juli 2012 22:15
Alonso memang dominan saat menjalani balapan F1 GP Inggris kali ini, namun ritme balapnya menurun akibat ban lunak yang ia pilih bermasalah di akhir balap. Peristiwa ini membuat Webber mampu menyalipnya di Tikungan Brooklands.
Kini saya telah meraih sembilan kemenangan, namun kemenangan kali ini agak unik, ujar pebalap Red Bull Racing itu. Ini karena saya tidak menjalani pertarungan yang terlalu sengit dengan Fernando, dan juga karena kami melakukan strategi yang tepat. Terutama karena pilihan ban kami yang berbeda.
Pebalap asal Australia itupun menambahkan bahwa dirinya berusaha bersabar untuk menemukan momen yang tepat saat hendak menyalip Alonso.
Saya pikir Fernando dalam kondisi yang lebih baik, karena ia baru saja memenangi GP Valencia. Namun pada akhir balap saya melihat kesempatan, dan saya tahu ia sedang menjalankan strategi berbeda, pungkasnya.
Kini Webber menempati peringkat kedua di klasemen sementara pebalap dengan 116 poin. Namun ia masih tertinggal 13 poin dari Alonso, yang masih berada di puncak klasemen. (gpu/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Alonso Terdepan di Sesi Latihan Ketiga F1 Inggris
Otomotif 7 Juli 2012, 17:35 -
Hamilton Tercepat di Sesi Latihan Kedua F1 Inggris
Otomotif 6 Juli 2012, 22:15 -
Silverstone Hujan, Grosjean Tercepat di Latihan Pertama
Otomotif 6 Juli 2012, 18:15 -
Di Resta dan Ayah Hamilton Resmi Berpisah
Otomotif 6 Juli 2012, 18:00 -
'F1 Harus Usut Penyebab Kecelakaan De Villota'
Otomotif 6 Juli 2012, 17:20
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39