Vinales Masih Kesulitan Adaptasi Ban Bridgestone
Editor Bolanet | 9 Maret 2015 13:00
Selama uji coba pramusim, Vinales merupakan satu dari empat debutan yang paling menonjol. Dalam dua uji coba pramusim yang digelar di Sepang, Malaysia bulan lalu, grafik catatan waktunya selalu meningkat dibanding debutan lainnya.
Saya senang karena ritme saya jauh lebih baik. Tapi saya belum percaya diri dengan Bridgestone. Di Moto2, saya butuh enam lap untuk mencapai suhu ideal, sementara di MotoGP saya harus melakukannya di lap pertama, ujarnya kepada MCN.
Juara dunia Moto3 2013 inipun bertekad belajar dari sang tandem, Aleix Espargaro. Saya harus terus belajar meski mengalami peningkatan, karena Aleix masih jauh di depan. Saya puas atas fase adaptasi saya, karena makin hari saya makin nyaman, tutupnya. (mcn/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jelang MotoGP 2015, Suzuki ECSTAR Diresmikan di Jepang
Otomotif 6 Maret 2015, 12:35 -
Espargaro: Saya Harus Sabar, Tapi Suzuki Ambisius
Otomotif 28 Februari 2015, 16:45 -
Aleix Espargaro Puji Kerja Cepat Suzuki MotoGP
Otomotif 28 Februari 2015, 12:45 -
Aleix Espargaro Sebut Suzuki MotoGP Lebih Profesional
Otomotif 27 Februari 2015, 13:15 -
Empat Kecelakaan Hiasi Uji Coba Michelin MotoGP
Otomotif 26 Februari 2015, 19:00
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39