'Vinales Bakal Jadi Legenda Bila Juara di Suzuki'
Editor Bolanet | 29 April 2016 14:15
Saat ini Vinales tengah dikejar-kejar oleh Yamaha, yang ingin menjadikannya sebagai pengganti Jorge Lorenzo. Brivio pun mengaku tak rela melihat Vinales pergi, dan yakin pebalap Spanyol itu akan menjadi legenda dan ikon Suzuki seperti Kevin Schwantz bila mampu meraih gelar dunia.
Mack bisa menjadi legenda jika ia juara bersama Suzuki, karena semua orang yakin ia bisa sukses di Yamaha. Tapi semua bergantung pada dirinya sendiri. Mungkin juga ia tak peduli apapun dari ini semua. Mungkin saja ia hanya ingin menang, ujar Brivio.
Meski begitu mantan manajer tim Yamaha Factory Racing ini akan berusaha legawa bila Vinales benar-benar pergi. Secara pribadi, Brivio mengaku ingin melihat juara dunia Moto3 2013 itu sukses dan memenangkan gelar.
Jika ia pergi, maka kami berharap yang terbaik untuknya. Saya ingin melihatnya menang. Jika ia memenangkan lima gelar di Yamaha, maka ia mengambil langkah tepat. Jika ia bertahan di Suzuki dan juara, mungkin ia akan berpikir sama. Tapi jika ia bertahan dan kami tidak juara, jelas ia akan berpikir telah membuat kesalahan, tutup Brivio. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Suzuki: Juarai MotoGP Tanpa Vinales Takkan 'Romantis'!
Otomotif 28 April 2016, 15:45 -
Ini Alasan Espargaro Minta Vinales Tetap di Suzuki
Otomotif 26 April 2016, 15:00 -
Yamaha Kuasai Jerez, Vinales Pikir Ulang Masa Depan
Otomotif 26 April 2016, 12:00 -
Marquez Tercepat di Uji Coba Resmi MotoGP Spanyol
Otomotif 25 April 2016, 23:20 -
Aleix Espargaro Minta Maverick Vinales Tetap di Suzuki
Otomotif 25 April 2016, 16:00
LATEST UPDATE
-
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55 -
Link Live Streaming Paraguay vs Chile - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 03:00 -
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40