Vettel Sukses Menangi Formula 1 GP Italia
Editor Bolanet | 8 September 2013 20:36
Pebalap Jerman ini diikuti pebalap Scuderia Ferrari, Fernando Alonso di posisi kedua dan pebalap Red Bull Racing lainnya, Mark Webber di posisi ketiga.
Sementara itu posisi keempat dan kelima masing-masing ditempati oleh pebalap Scuderia Ferrari lainnya, Felipe Massa dan pebalap Sauber, Nico Hulkenberg.
Berikut hasil balap F1 GP Italia (53 lap):
1. Sebastian Vettel - Red Bull (1:18:33.352)
2. Fernando Alonso - Ferrari (+5.467)
3. Mark Webber - Red Bull (+6.350)
4. Felipe Massa - Ferrari (+9.361)
5. Nico Hülkenberg - Sauber (+10.355)
6. Nico Rosberg - Mercedes (+10.999)
7. Daniel Ricciardo - Toro Rosso (+32.329)
8. Romain Grosjean - Lotus (+33.130)
9. Lewis Hamilton - Mercedes (+33.527)
10. Jenson Button - McLaren (+38.327)
11. Kimi Raikkonen - Lotus (+38.695)
12. Sergio Perez - McLaren (+39.765)
13. Esteban Gutierrez - Sauber (+40.880)
14. Pastor Maldonado - Williams (+49.085)
15. Valtteri Bottas - Williams (+56.827)
16. Adrian Sutil - Force India (+1 Lap)
17. Charles Pic - Caterham (+1 Lap)
18. Giedo van der Garde - Caterham (+1 Lap)
19. Jules Bianchi - Marussia (+1 Lap)
20. Max Chilton - Marussia (+1 Lap)
Gagal finis:
21. Jean-Eric Vergne - Toro Rosso (+0.039)
22. Paul di Resta - Force India (+0.053) (gpu/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Vettel Sukses Rebut Pole F1 GP Italia
Otomotif 7 September 2013, 20:15 -
Vettel Kembali Tercepat di Latihan Ketiga F1 GP Italia
Otomotif 7 September 2013, 18:15 -
Pimpin Klasemen, Vettel Belum Mau Pikirkan Gelar
Otomotif 7 September 2013, 11:00 -
Vettel Terdepan di Latihan Kedua F1 GP Italia
Otomotif 6 September 2013, 20:42 -
Rossi Pebalap Motor Berpenghasilan Tertinggi di Dunia
Otomotif 6 September 2013, 18:00
LATEST UPDATE
-
Alasan Thomas Tuchel Tak Panggil Maguire: Cedera dan Masalah Ritme
Piala Dunia 26 Maret 2025, 09:15 -
Allegri Tutup Pintu ke Milan, Juventus Bajak Conte dari Napoli?
Liga Italia 26 Maret 2025, 08:56 -
Link Live Streaming Pertandingan Daejeon Red Sparks di Korean V-League 2024/2025
Voli 26 Maret 2025, 08:47 -
Bertahan di Barcelona, Negosiasi Kontrak Frenkie de Jong Dimulai
Liga Spanyol 26 Maret 2025, 08:45 -
Jadwal Lengkap Babak Final Four PLN Mobile Proliga 2025, 17 April-4 Mei 2025
Voli 26 Maret 2025, 08:44 -
Daftar Tim Voli yang Lolos ke Babak Final Four PLN Mobile Proliga 2025
Voli 26 Maret 2025, 08:44 -
Jadwal Lengkap PLN Mobile Proliga 2025 Hari Ini
Voli 26 Maret 2025, 08:44 -
Link Live Streaming PLN Mobile Proliga 2025 di MOJI dan Vidio
Voli 26 Maret 2025, 08:44 -
Jadwal Lengkap PLN Mobile Proliga 2025, 3 Januari-11 Mei 2025
Voli 26 Maret 2025, 08:44 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 26 Maret 2025, 08:42 -
Jadwal Siaran Langsung MotoGP Austin 2025 di Vidio, 28-31 Maret 2025
Otomotif 26 Maret 2025, 08:42 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 26 Maret 2025, 08:42 -
Link Live Streaming WorldSBK 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Favoritmu!
Otomotif 26 Maret 2025, 08:42
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10